< Return to Video

9 Warning Signs of Severe Depression

  • 0:00 - 0:03
    (Musik lembut)
  • 0:06 - 0:08
    Hai, Psych2Goers.
  • 0:08 - 0:10
    Selamat datang kembali
    di video kami yang lain.
  • 0:10 - 0:12
    Terima kasih banyak atas dukungan
    yang telah kalian berikan.
  • 0:12 - 0:14
    Misi Psych2Go adalah membantu
    semua orang belajar
  • 0:14 - 0:18
    tentang psikologi dan kesehatan mental
    dengan mudah.
  • 0:18 - 0:20
    Sekarang, kembali ke video.
  • 0:20 - 0:23
    Apa Anda merasa lebih sulit
    untuk bangun dari tempat tidur?
  • 0:23 - 0:26
    Apa mood Anda berantakan
    belakangan ini?
  • 0:26 - 0:28
    Depresi adalah gangguan mental
    yang umum terjadi.
  • 0:28 - 0:32
    namun juga tak kentara dan
    kadang sulit untuk diidentifikasi.
  • 0:32 - 0:36
    Karakteristik umumnya berbentuk
    perasaan sedih secara terus menerus
  • 0:36 - 0:38
    yang dapat berdampak negatif pada
    cara Anda berpikir
  • 0:38 - 0:40
    dan bertingkah laku.
  • 0:40 - 0:44
    Jadi berikut sembilan tanda depresi berat.
  • 0:44 - 0:46
    Sebelum mulai, kami ingin mengatakan
  • 0:46 - 0:49
    bahwa video ini dibuat untuk
    tujuan edukasi semata
  • 0:49 - 0:53
    dan tidak bermaksud menggantikan
    diagnosa profesional.
  • 0:53 - 0:55
    Jika Anda merasa mengalami
    depresi berat
  • 0:55 - 0:56
    atau kondisi kesehatan mental lainnya,
  • 0:56 - 0:58
    kami sangat menyarankan Anda
    untuk mencari bantuan
  • 0:58 - 1:01
    dari profesional kesehatan mental
    yang terkualifikasi.
  • 1:01 - 1:04
    Nomor satu, anda merasa larut dalam kesedihan,
  • 1:04 - 1:06
    tanpa harapan dan berduka.
  • 1:06 - 1:08
    Apa anda merasa sangat emosional?
  • 1:08 - 1:10
    Perasaan tersebut berlangsung lama
    dan teramat kuat
  • 1:10 - 1:13
    yang dapat mudah terpicu dan
    sulit untuk dikendalikan
  • 1:13 - 1:15
    dan membuat sulit untuk berkonsentrasi
  • 1:15 - 1:17
    dan fokus pada hal-hal yang
    Anda perlu lakukan.
  • 1:17 - 1:19
    Ini dapat membuat Anda merasa
    terkuras secara emosional
  • 1:19 - 1:22
    dan berdampak pada kehidupan sehari-hari.
  • 1:22 - 1:24
    Dalam beberapa kasus,
    Anda bahkan bisa merasa putus asa
  • 1:24 - 1:26
    dan merasa hidup tidak berarti lagi
  • 1:26 - 1:29
    yang demikian sudah termasuk dalam
    keadaan medis darurat.
  • 1:30 - 1:34
    Nomor dua, Anda merasa sulit
    menjaga diri sendiri.
  • 1:34 - 1:36
    Apakah merawat diri dengan
    banyak bekerja
  • 1:36 - 1:37
    ketika anda depresi?
  • 1:37 - 1:39
    Mencoba menyelesaikan semuanya
  • 1:39 - 1:41
    yang menguras banyak waktu dan tenaga
  • 1:41 - 1:44
    sehingga mengesampingkan prioritas.
  • 1:44 - 1:47
    Tindakan kecil seperti mandi, bercukur
  • 1:47 - 1:49
    dan mencuci baju dapat menjadi sulit.
  • 1:49 - 1:52
    Kebiasaan makan Anda juga
    dapat berubah drastis
  • 1:52 - 1:54
    dari tidak ingin makan sama sekali
    sampai makan berlebihan
  • 1:54 - 1:56
    atau kebalikannya.
  • 1:56 - 1:59
    Kebiasaan melalaikan ini dapat
    menimbulkan lebih banyak masalah
  • 1:59 - 2:02
    sehinggga memperburuk
    kesehatan mental dan fisik Anda.
  • 2:03 - 2:07
    Nomor tiga, Anda kehilangan minat
    pada aktifitas favorit Anda.
  • 2:07 - 2:10
    Apakah Anda kehilangan minat pada
    hobi yang dulu Anda cintai?
  • 2:10 - 2:12
    Anhedonia adalah ciri
  • 2:12 - 2:15
    kehilangan selera dalam aktifitas
    yang normalnya Anda senangi.
  • 2:15 - 2:18
    Kematian rasa emosional dapat
    disebabkan oleh kekurangan energi
  • 2:18 - 2:20
    yang Anda miliki karena depresi.
  • 2:20 - 2:22
    Emosi negatif yang Anda alami
  • 2:22 - 2:25
    dapat membebani secara fisik dan mental
  • 2:25 - 2:27
    hingga Anda merasa tekuras
    secara emosional
  • 2:27 - 2:31
    dan tidak bersemangat pada
    aktifitas yang dulu Anda gemari.
  • 2:31 - 2:34
    Nomor empat, pikiran negatif
    Anda meluap-luap.
  • 2:34 - 2:38
    Apa Anda merasa takut sesuatu yang buruk
    akan terjadi pada Anda?
  • 2:38 - 2:39
    Apakah Anda merasa tidak berharga
  • 2:39 - 2:42
    atau merasa tidak disukai oleh
    orang-orang di sekitar Anda?
  • 2:42 - 2:46
    Pikiran ini dapat melemahkan,
    menyakitkan dan terlampau ramai
  • 2:46 - 2:48
    yang dimana beberapa orang menjadi
    menyalahgunakan obat-obatan
  • 2:48 - 2:50
    untuk mengurangi rasa sakit.
  • 2:50 - 2:52
    Pikiran negatif ini sering berhubungan
  • 2:52 - 2:55
    dengan perasaan sedih, putus asa
    dan berduka
  • 2:55 - 2:58
    yang membuat Anda sangat sulit
    untuk berfungsi secara normal
  • 2:58 - 3:00
    dalam kehidupan sehari-hari Anda.
  • 3:00 - 3:03
    Nomor lima, Anda merasa kosong dan sendiri.
  • 3:03 - 3:05
    Apa Anda merasa kesepian
  • 3:05 - 3:08
    dan tiada sesiapapun yang paham
    dengan apa yang Anda lalui?
  • 3:08 - 3:11
    Depresi dapat menjadi pengalaman terisolasi.
  • 3:11 - 3:13
    Perasaan ini bisa menjadi berlebihan
  • 3:13 - 3:15
    dan memengaruhi persepsi
    pada diri sendiri.
  • 3:15 - 3:18
    Bahkan bisa menyebabkan Anda
    menjauhkan diri dari orang lain
  • 3:18 - 3:20
    baik disengaja atau tidak
  • 3:20 - 3:23
    yang dapat memperburuk
    perasaan kesepian Anda.
  • 3:23 - 3:26
    Nomor enam, Anda merasa lelah.
  • 3:26 - 3:27
    Apa Anda merasa selalu mengantuk?
  • 3:27 - 3:30
    Apakah Anda mengabiskan lebih
    banyak waktu untuk tidur
  • 3:30 - 3:31
    dari yang biasa Anda lakukan?
  • 3:31 - 3:35
    Depresi membebani fisik,
    emosional dan mental.
  • 3:35 - 3:38
    Itu juga membuat tugas kecil
    sulit untuk selesai.
  • 3:38 - 3:40
    Perasaan lelah ini berefek pada
    konsentrasi Anda
  • 3:40 - 3:44
    dan fokus sehingga berdampak pada
    kehidupan kerja dan sekolah Anda.
  • 3:44 - 3:46
    Ini juga berefek pada kehidupan sosial
  • 3:46 - 3:47
    karena Anda bisa memiliki
    kesulitan yang lebih
  • 3:47 - 3:51
    untuk menyesuaikan diri dengan
    keluarga dan teman-teman Anda.
  • 3:51 - 3:55
    Nomor tujuh, Anda mengalami
    naik turunnya perasaan secara berlebihan.
  • 3:55 - 3:58
    Apakah Anda merasa dari senang menjadi sangat
    sedih secara ekstrim atau marah
  • 3:58 - 4:00
    dengan hanya sedikit provokasi?
  • 4:00 - 4:04
    Perubahan mood umum dalam depresi
    dapat berakibat buruk.
  • 4:04 - 4:07
    Anda bisa berakhir menyatakan atau melakukan
    sesuatu yang tidak Anda inginkan
  • 4:07 - 4:10
    dan bereaksi pada sesuatu
    secara tidak semestinya.
  • 4:10 - 4:11
    Ini adalah akibat kekhawatiran
  • 4:11 - 4:13
    jika Anda tiba-tiba mencaci maki
  • 4:13 - 4:15
    pada teman Anda tanpa alasan
  • 4:15 - 4:19
    atau merasa kecewa luar biasa pada
    sesuatu yang sepele.
  • 4:19 - 4:23
    Nomor delapan, Anda mengalami gejala psikotik.
  • 4:23 - 4:24
    Apa Anda merasa sulit membedakan
  • 4:24 - 4:26
    apa yang nyata dan yang tidak?
  • 4:26 - 4:29
    Psikotik dalam depresi jarang terjadi
  • 4:29 - 4:32
    tapi dapat menjadi efek samping dari
    depresi klinis berat.
  • 4:32 - 4:36
    Beberapa mengalami halusinasi atau
    merasakan hal-hal yang tidak nyata
  • 4:36 - 4:39
    dan lainnya melaporkan merasakan
    perasaan yang amat mencekik
  • 4:39 - 4:41
    seakan mereka sedang dihukum atas sesuatu.
  • 4:41 - 4:44
    Mendapat diagnosa jika Anda
    mengalami simptom psikotk
  • 4:44 - 4:46
    sangatlah penting
  • 4:46 - 4:49
    karena mereka menjadi tanda
    gangguan mental.
  • 4:49 - 4:52
    Nomor sembilan, Anda memikirkan kematian.
  • 4:52 - 4:55
    Bunuh diri adalah aspek gelap depresi.
  • 4:55 - 4:56
    Untuk orang dalam tahap ini
  • 4:56 - 4:58
    merasa tidak ada gunanya melanjutkan hidup
  • 4:58 - 5:01
    atau merasa dunia lebih baik tanpa mereka.
  • 5:01 - 5:03
    Bunuh diri termasuk darurat
  • 5:03 - 5:05
    dan pemikiran dan kecenderungan demikian
  • 5:05 - 5:08
    harus menjadi prioritas utama perawatan.
  • 5:08 - 5:11
    Jika Anda atau orang yang Anda kenal
    memiliki pikiran untuk bunuh diri,
  • 5:11 - 5:14
    kami menyertakan kontak dan
    saluran siaga
  • 5:14 - 5:16
    pada kotak deskripsi di bawah.
  • 5:17 - 5:20
    Apa Anda merasakan tanda-tanda tersebut?
  • 5:20 - 5:22
    Ceritakan pada kami di kolom komentar.
  • 5:22 - 5:24
    Jika video ini membantu Anda, mohon tekan suka
  • 5:24 - 5:27
    dan bagikan pada lainnya yang juga
    mungkin akan merasa terbantu.
  • 5:27 - 5:29
    Jangan lupa berlangganan Psych2Go
  • 5:29 - 5:32
    dan tekan ikon lonceng pemberitahuan
    untuk video lainnya.
  • 5:32 - 5:34
    Semua referensi yang digunakan
  • 5:34 - 5:36
    juga dicantumkan dalam
    kotak deskripsi di bawah.
  • 5:36 - 5:39
    Terima kasih telah menyaksikan
    dan sampai jumpa.
Title:
9 Warning Signs of Severe Depression
Description:

more » « less
Video Language:
English
Team:
Amplifying Voices
Project:
Mental Health
Duration:
05:48

Indonesian subtitles

Revisions Compare revisions