Apa itu Greenwashing? | Sustainable Explainable
-
0:00 - 0:02Ketika perusahaan
pamer bahwa mereka -
0:02 - 0:04hijau, ramah lingkungan,
atau berkelanjutan -
0:04 - 0:06itu berarti mereka
baik untuk lingkungan, kan? -
0:07 - 0:09Ya, bisa jadi.
-
0:11 - 0:13Tapi bisa jadi itu Greenwashing. Hah?
-
0:13 - 0:14Greenwashing, atau Pencucian hijau,
-
0:14 - 0:17adalah ketika perusahaan membuat klaim
-
0:17 - 0:18yang menyesatkan konsumen bahwa
-
0:18 - 0:21produk mereka ramah lingkungan.
-
0:21 - 0:22Ini membantu perusahaan menarik orang
-
0:22 - 0:24yang mau bantu lingkungan
-
0:24 - 0:26tanpa harus buat
-
0:26 - 0:28perubahan berarti dalam bisnis mereka.
-
0:28 - 0:30Dan itu tidak baik untuk Anda
-
0:30 - 0:33atau planet tempat kita tinggal.
-
0:33 - 0:35Greenwashing adalah masalah besar
-
0:35 - 0:37yang sangat rumit.
-
0:37 - 0:39Jadi, kenapa Greenwashing terjadi?
-
0:39 - 0:41Dan apa yang bisa dilakukan konsumen
-
0:41 - 0:43untuk bantu melawannya.
-
0:48 - 0:51Wow. Sustainable Explanable.
-
0:52 - 0:54Memang kenapa sih perusahaan mau
-
0:54 - 0:55ikut Greenwashing?
-
0:56 - 0:58Menurut sebuah survei, 66% dari
-
0:58 - 1:00responden mengatakan mereka
-
1:00 - 1:02mempertimbangkan faktor lingkungan
-
1:02 - 1:03ketika lagi belanja.
-
1:03 - 1:05Jadi tidak mengejutkan
bahwa perusahaan mau -
1:05 - 1:08menarik orang-orang itu.
-
1:08 - 1:10Selagi berusaha
memenuhi kemauan pasar, -
1:10 - 1:12banyak perusahaan sadar bahwa
-
1:12 - 1:14hanya sekedar menempel stiker hijau
-
1:14 - 1:16ke produk mereka
-
1:16 - 1:18ternyata jauh lebih murah daripada
-
1:18 - 1:20membuat perubahan mendasar yang
-
1:20 - 1:21diminta konsumen.
-
1:21 - 1:23Kamu pasti sudah pernah lihat Greenwashing
-
1:23 - 1:24di toko-toko.
-
1:24 - 1:26Tahu kan iklan-iklan
-
1:26 - 1:28dengan gambar alam, dengan daun-daun,
-
1:28 - 1:30dan tentu saja, banyak sekali
-
1:30 - 1:31warna hijau.
-
1:32 - 1:34Dan kalau hijau, itu ramah lingkungan kan?
-
1:34 - 1:35Tidak selalu.
-
1:36 - 1:37Dan ini bisa sangat membingungkan
-
1:37 - 1:40bagi konsumen,
karena Anda hanya mau fokus -
1:40 - 1:42belanja bahan pokok
-
1:42 - 1:44tanpa merusak planet, membantu lingkungan,
-
1:44 - 1:46dan pulang ke rumah.
-
1:46 - 1:49Tapi greenwashing membanjiri pasar dengan
-
1:49 - 1:50produk-produk yang klaim
-
1:50 - 1:52ramah lingkungan padahal tidak.
-
1:52 - 1:54Dan ini mempersulit kamu sebagai
-
1:54 - 1:56konsumen untuk membuat
-
1:56 - 1:58pilihan ramah lingkungan.
-
1:58 - 2:00Hasilnya, ada produk pembersihan
-
2:01 - 2:03yang klaim tidak beracun
padahal beracun. -
2:04 - 2:07Atau tutup cangkir tanpa sedotan
yang ternyata -
2:07 - 2:09lebih banyak plastik daripada
tutup dan sedotan biasa. -
2:10 - 2:11Dan juga,
-
2:11 - 2:12jika perusahaan
-
2:12 - 2:13menjual cangkir plastik yang
-
2:13 - 2:15dulu ada sedotan plastik,
-
2:15 - 2:17dan sedotan plastik itu dilepas,
-
2:17 - 2:19tidak berarti cangkir plastik itu
-
2:19 - 2:21ramah lingkungan. Itu Greenwashing.
-
2:22 - 2:23Greenwashing bisa muncul
-
2:23 - 2:24dalam berbagai bentuk.
-
2:24 - 2:26Perhatikan jika produk ada
-
2:26 - 2:29gambar menyesatkan,
pemberitahuan selektif -
2:29 - 2:34tindakan simbolik, pertukaran tersembunyi
kurang bukti, kurang jelas, -
2:35 - 2:36dan kalimat terlalu rumit.
-
2:38 - 2:40Mungkin dari semua yang Anda tahu sekarang,
-
2:40 - 2:42Anda mau menyerah
dalam membantu lingkungan. -
2:42 - 2:45Tapi jangan dulu.
-
2:45 - 2:46Karena ada harapan.
-
2:48 - 2:50Produk ramah lingkungan memang ada.
-
2:50 - 2:52Dan ini ada beberapa tips untuk Anda
-
2:52 - 2:54sebagai konsumen
-
2:54 - 2:55agar kebiasaan kita ramah lingkungan
-
2:55 - 2:56bukan Greenwashing.
-
2:58 - 3:01Cari bukti. Jika klaim kurang jelas
-
3:01 - 3:03coba lakukan riset untuk mencari
-
3:03 - 3:04konfirmasi.
-
3:04 - 3:06Cari sertifikasi pihak ketiga.
-
3:06 - 3:08Sertifikasi seperti ini
-
3:08 - 3:10bisa membantu untuk konfirmasi bahwa
-
3:10 - 3:11produk ini memang ramah lingkungan.
-
3:11 - 3:12
-
3:12 - 3:15
-
3:15 - 3:16
-
3:17 - 3:19Hati-hati ketika melihat kalimat seperti
-
3:19 - 3:22seratus persen ramah Bumi, atau
-
3:22 - 3:24sepenuhnya berkelanjutan.
-
3:24 - 3:26
-
3:26 - 3:28
-
3:28 - 3:30
-
3:30 - 3:31
-
3:31 - 3:33
-
3:33 - 3:36
-
3:36 - 3:37
-
3:37 - 3:40
-
3:40 - 3:42
-
3:42 - 3:44
-
3:44 - 3:45
-
3:45 - 3:47
-
3:47 - 3:49
-
3:49 - 3:51
-
3:51 - 3:52
-
3:52 - 3:54
-
3:54 - 3:56
-
3:56 - 3:58
-
3:58 - 3:59
-
3:59 - 4:00
-
4:00 - 4:02
-
4:02 - 4:04
-
4:04 - 4:05
-
4:05 - 4:08
-
4:08 - 4:09
-
4:11 - 4:12Terima kasih,
-
4:12 - 4:13dan jika Anda masih penasaran,
-
4:13 - 4:15dan mau tahu lebih tentang
-
4:15 - 4:16greenwashing, klik link
-
4:16 - 4:18di bio kami, dan pergi ke situs kami
-
4:18 - 4:21sustainable-earth.org untuk terus belajar
-
4:21 - 4:23tentang membantu lingkungan.
- Title:
- Apa itu Greenwashing? | Sustainable Explainable
- Description:
-
- Video Language:
- English
- Team:
Amplifying Voices
- Project:
- Greenwashing
- Duration:
- 04:27
![]() |
Mark Henson Perez Gunawan edited Indonesian subtitles for What is Greenwashing? | Sustainable Explainable | |
![]() |
Mark Henson Perez Gunawan edited Indonesian subtitles for What is Greenwashing? | Sustainable Explainable | |
![]() |
Mark Henson Perez Gunawan edited Indonesian subtitles for What is Greenwashing? | Sustainable Explainable | |
![]() |
Mark Henson Perez Gunawan edited Indonesian subtitles for What is Greenwashing? | Sustainable Explainable | |
![]() |
Mark Henson Perez Gunawan edited Indonesian subtitles for What is Greenwashing? | Sustainable Explainable | |
![]() |
Mark Henson Perez Gunawan edited Indonesian subtitles for What is Greenwashing? | Sustainable Explainable | |
![]() |
Mark Henson Perez Gunawan edited Indonesian subtitles for What is Greenwashing? | Sustainable Explainable | |
![]() |
Mark Henson Perez Gunawan edited Indonesian subtitles for What is Greenwashing? | Sustainable Explainable |