< Return to Video

VERY simple bullet journal setup for when you don't have your life together

  • 0:00 - 0:02
    Halo teman-teman, ini Nina. Selamat datang kembali
  • 0:02 - 0:05
    hari ini aku kembali dengan video bullet journal
  • 0:05 - 0:09
    Sekarang bulan september, 3/4 tahun telah berlalu
  • 0:16 - 0:18
    Tapi aku juga tahu ini adalah musim 'back to school' untuk banyak dari kalian
  • 0:18 - 0:21
    Aku tidak lagi bersekolah. Aku lulus di tahun 2019
  • 0:22 - 0:25
    Itu terasa seperti lima tahun yang lalu, tapi itu baru tahun lalu dan beberapa bulan lalu
  • 0:25 - 0:30
    Tapi aku masih menggunakan bullet journal dalam hidupku. Aku tahu bahwa banyak dari kalian juga menggunakan bullet journal atau planner
  • 0:30 - 0:32
    Atau semacam teknik, sistem
  • 0:32 - 0:33
    Atau mungkin tidak
  • 0:33 - 0:37
    hari ini aku ingin memperlihatkan kalian setup bullet journalku yang sangat
  • 0:37 - 0:39
    sangat sangat sangat sangat sederhana
  • 0:40 - 0:45
    Ini sudah sedikit diperbarui dan juga menjadi lebih sederhana dari terakhir kali
  • 0:46 - 0:50
    Aku semangat sekali untuk menunjukkan kalian setup-ku untuk september dan aku benar-benar ingin fokus pada
  • 0:50 - 0:52
    tata letak yang mungkin cocok untuk semua orang
  • 0:52 - 0:54
    bahkan jika kamu baru saja membuat bullet journal kemarin
  • 0:54 - 0:56
    Bahkan jika kamu telah membuat bullet journal selama bertahun-tahun
  • 0:56 - 0:59
    Aku diriku merupakan orang yang cukup sederhana
  • 0:59 - 1:03
    Terkadang aku melewatkan berbulan-bulan membuat bullet journal. Kadang aku bahkan tidak mengisinya
  • 1:03 - 1:05
    meskipun aku menghabiskan dua jam membuat setup-nya
  • 1:05 - 1:09
    Tapi secara pribadi menghabiskan waktu untuk bullet journal hanya membantu memperlambat waktu. Itu membuatku merasa lebih baik
  • 1:10 - 1:13
    Aku suka mendengarkan musik atau menonton video youtube selagi aku membuat bullet journal
  • 1:13 - 1:15
    Itu merupakan waktu yang tepat
  • 1:15 - 1:17
    saat kuliah aku sering menggunakannya, mungkin setiap hari
  • 1:17 - 1:19
    karena itu adalah waktu sibuk
  • 1:19 - 1:21
    Aku punya banyak tugas yang harus diperhatikan
  • 1:21 - 1:24
    Aku punya ujian, deadline tertentu yang harus diperhatikan
  • 1:24 - 1:26
    jadi aku benar-benar butuh bullet journal
  • 1:26 - 1:28
    Planner juga bisa, to-do lists juga
  • 1:28 - 1:30
    selembar kertas pun bisa
  • 1:30 - 1:32
    Tapi hari ini kita berfokus pada bullet journal
  • 1:32 - 1:35
    bullet journal benar-benar membantuku dalam menjaga kehidupanku.
  • 1:35 - 1:37
    Jadi ayo jaga hidup kita bersama
  • 1:38 - 1:39
    bersama
  • 1:39 - 1:42
    jadi aku akan mulai dengan bahan-bahan yang aku gunakan untuk bullet journal
  • 1:42 - 1:48
    Jadi ini adalah bullet journal yang aku gunakan ini adalah Leuchtturm 1917 dotted notebook
  • 1:48 - 1:51
    Ini mungkin salah satu merk populer untuk bullet journal
  • 1:51 - 1:53
    kertasnya agak nerawang sedikit
  • 1:53 - 1:55
    Kamu bisa melihat apa yang kamu tulis dibelakangnya
  • 1:55 - 1:57
    Aku baru saja menggunakan merk ini selama beberapa tahun.
  • 1:57 - 1:59
    Aku mungkin akan mencoba yang lain di masa depan
  • 1:59 - 2:00
    selesaikan saja ini terlebih dahulu
  • 2:00 - 2:04
    lalu untuk spidolnya aku memakai Zebra Midliner, mereka hadir dengan berbagai macam warna
  • 2:04 - 2:09
    Tapi bulan ini aku berfokus pada hijau, coklat, abu-abu, dan biru. Ini sangat 'earthy'.
  • 2:09 - 2:11
    Kamu juga bisa memakai warna apa saja yang kamu suka
  • 2:11 - 2:14
    kemudian untuk pulpen aku hanya memakai pulpen hitam dan merah.
  • 2:14 - 2:17
    Aku hanya perlu untuk menulis dan menggaris sesuatu
  • 2:17 - 2:22
    untuk pulpen hitamku aku mencoba pulpen Pilot G2 05.
  • 2:22 - 2:23
    Ini adalah pulpen tinta
  • 2:23 - 2:26
    Aku banyak sekali mendengar tentang Pilot G2 baru-baru ini
  • 2:26 - 2:29
    dan secara pribadi untukku, aku pikir pulpen Pilot G2 ini lebih mudah didapatkan
  • 2:29 - 2:30
    dan tersebar secara luas.
  • 2:30 - 2:32
    Aku pernah mencoba mencari pulpen Muji secara online
  • 2:32 - 2:35
    karena aku tidak mempunyai toko Muji disekitarku, tapi aku
  • 2:35 - 2:37
    tidak dapat menemukannya jadi aku ingin mencoba si G2 ini
  • 2:37 - 2:40
    Jujur dia melakukan tugasnya dengan baik, terutama dalam menulis
  • 2:40 - 2:44
    untuk menggambar garis panjang... Dia agak hilang sedikit
  • 2:44 - 2:46
    Mungkin karena kertasnya atau pulpennya
  • 2:46 - 2:48
    tapi untuk menulis pulpen ini bagus.
  • 2:48 - 2:52
    Aku berpikir jika aku ingin yang 0.38 atau yang 0.5.
  • 2:52 - 2:57
    tapi jujur dengan yang Muji, aku punya pulpen yang 0.38, tapi terkadang ujungnya sedikit menggores
  • 2:57 - 3:00
    Jadi karena itulah sekarang aku dengan 0.5, dan aku pikir itu adalah pilihan yang tepat
  • 3:00 - 3:04
    Ujungnya tentu saja sedikit lebih besar, tapi ini lebih nyaman kupikir untukku
  • 3:04 - 3:06
    Dia tidak menggores terutama jika aku ingin menulis lebih besar
  • 3:06 - 3:10
    Tapi untuk pulpen merahku, aku masih punya pulpen Muji, dia juga bagus
  • 3:10 - 3:12
    Itu saja bahan-bahan yang aku gunakan
  • 3:12 - 3:15
    kamu juga bisa memakai penggaris, tipe-x. Atau apapun yang kamu butuhkan
  • 3:16 - 3:19
    Sejujurnya, aku juga menggunakan penggaris tapi aku sudah tidak sabaran
  • 3:19 - 3:21
    Jadi aku lebih suka melakukannya dengan bebas semuanya.
  • 3:21 - 3:22
    Apakah jadi berantakan?
  • 3:22 - 3:23
    Iya, tentu.
  • 3:23 - 3:26
    Tapi jujur garis yang tidak sempurna ini memberikan karakternya
  • 3:26 - 3:27
    Ini memberikan aku sebuah kebebasan.
  • 3:27 - 3:31
    jika aku menggunakan penggaris dan aku membuat suatu kecil kesalahan, itu akan sangat kelihatan
  • 3:31 - 3:35
    Tapi jika semua garismu tidak sempurna, maka tidak ada siapapun yang tahu jika kamu membuat kesalahan
  • 3:35 - 3:36
    karena semuanya keliatan seperti sebuah kesalahan
  • 3:36 - 3:40
    Jadi itu semua adalah bahan utama yang aku gunakan aku mungkin juga memakai washi tape atau beberapa stiker
  • 3:40 - 3:44
    tapi jujus hampir setiap waktu aku hanya memakai pulpen dan spidol
  • 3:44 - 3:46
    tapi untuk setup-ku belakangan ini, aku hanya ingin tampil sangat
  • 3:46 - 3:49
    seragam sangat sederhana, agak di sisi yang minimal
  • 3:49 - 3:50
    tanpa basa-basi lagi
  • 3:50 - 3:53
    Aku sekarang akan menunjukkan kalian ke setup sebenarnya
  • 3:53 - 3:57
    Jadi abaikan kulitku yang kering dikarenakan cuci tangan yang selalu aku lakukan selama ini
  • 3:57 - 3:59
    Kita mulai jadi setup bulannya.
  • 3:59 - 4:03
    untuk headernya aku membuatnya dengan huruf sambung yang sederhana agar terlihat minimalis dan bersih
  • 4:03 - 4:05
    Aku menggunakan huruf besar yang tebal
  • 4:05 - 4:08
    Tapi aku merasa kalau huruf sambung lebih terlihat 'ramah' dan cocok untukku
  • 4:08 - 4:11
    Aku memakai spidol terlebih dahulu. Lalu pulpen
  • 4:11 - 4:14
    untuk september aku menggambar motf tumbuhan untuk menandakan pertumbuhan
  • 4:14 - 4:19
    dulu waktu aku masih sekolah, agustus dan september selalu mengingatkan aku dengan tahun ajaran baru dimana aku tinggal
  • 4:19 - 4:22
    Jadi ini seperti waktu untuk tumbuh, itu juga cocok dengan hijaunya
  • 4:23 - 4:25
    Dan aku juga suka menggambar sesuatu di bagian ini seperti washi tape
  • 4:25 - 4:29
    Selanjutnya untuk kalender bulannya saya membuat kotak kecil 6x1 untuk hari-hari dalam seminggu
  • 4:30 - 4:33
    Lalu aku membuat kotak 6x6 untuk setiap hari dalam sebulan
  • 4:33 - 4:34
    Biasanya ada lima minggu dalam sebulan
  • 4:34 - 4:35
    jadi aku bikin jadi lima baris.
  • 4:35 - 4:39
    jika ada enam minggu aku akan memotong beberapa kotak terakhir menjadi setengah untuk menambahkan beberapa hari terkahir
  • 4:39 - 4:42
    setup kalender ini sederhananya untuk membantumu memvisualisasi bulananmu
  • 4:42 - 4:45
    Ini akan selalu ada untukmu kapanpun kamu ingin menambahkan sesuatu dibulan itu
  • 4:45 - 4:48
    and di sampingnya dengan warna yang berbeda aku menambahkan kategori untuk semacam goals, future
  • 4:49 - 4:49
    dan tambahan catatan
  • 4:49 - 4:52
    lalu aku hanya menambahkan tanda ini untuk menulis hari dalam bulan itu
  • 4:52 - 4:57
    Aku menggunakan warna abu-abu untuk hari dari bulan lalu dan depan serta warna lain untuk sisa harinya
  • 4:57 - 4:59
    Dan itu saja untuk kalender sederhana
  • 4:59 - 5:03
    disini aku mengisinya. Aku hanya menulis hal-hal yang paling penting saja
  • 5:03 - 5:07
    Kamu bisa menulis jadwal ujian, deadline tugas, dan lainnya jika kamu tidak bersekolah
  • 5:07 - 5:09
    ulang tahun, acara, seperti itulah
  • 5:09 - 5:10
    Apapun yang harus kamu ingat
  • 5:10 - 5:12
    tulis goals kecil jika kamu mau
  • 5:12 - 5:13
    sesuatu untuk bulan depan, semuanya pokoknya
  • 5:14 - 5:18
    Lanjut kita pindah ke 'habit tracker'. Biasanya aku tidak menggunakannya
  • 5:18 - 5:21
    Tapi aku mencobanya dalam setahun atau lebih dan itu memberikan sebuah hal kecil yang menyenangkan untukku
  • 5:22 - 5:23
    itu seperti memberiku sesuatu untuk dilakukan
  • 5:23 - 5:26
    sebagian besar waktu aku akhirnya tidak mengisinya atau aku hanya
  • 5:26 - 5:28
    Benar-benar lupa mengisinya, tapi itu tidak apa-apa
  • 5:29 - 5:31
    Dia hanya ada untukku jika aku ingin melihat bagaimana berjalannya bulan ini
  • 5:31 - 5:33
    dan di halaman lainnya aku membuat 'brain dump' singkat
  • 5:33 - 5:34
    Yang mana akan aku jelaskan nanti
  • 5:34 - 5:38
    disini aku membuat header lalu aku membuat kotak 7x5 untuk menggambarkan bulannya
  • 5:38 - 5:43
    Teknisnya aku menandai sembilan hal. Aku menandai upload youtube, instagram, tiktok
  • 5:43 - 5:48
    Vitamin, olahraga, jalan-jalan dengan anjingku, menyiram tanamanku, tidur sebelum tengah malam, dan belajar Korea
  • 5:48 - 5:52
    Jadi aku tidak menandai untuk melihat apakah aku melakukan semuanya setiap hari
  • 5:52 - 5:54
    tapi aku hanya ingin melihat seperti apa bulan tersebut
  • 5:54 - 5:56
    sebagian besar terlihat kosong karena
  • 5:56 - 5:57
    aku lupa mengisinya.
  • 5:57 - 6:01
    Tapi membuat sebaran ini menenangkanku. Lihat saja semua baris ini
  • 6:01 - 6:02
    Itu cukup memuaskan
  • 6:02 - 6:04
    Jadi sekarang kita kembali ke 'brain dump'
  • 6:04 - 6:07
    untuk membantuku menikmati bullet journal dan tidak merasa kehabisan ruang
  • 6:07 - 6:10
    aku suka meninggalkan halaman kosong untukku untuk menulis apapun yang aku mau
  • 6:10 - 6:13
    Di pojok bawah halaman ini aku menambahkan sebuah gambar kecil yang lucu
  • 6:13 - 6:14
    untuk membuat halaman ini membaur
  • 6:14 - 6:17
    sekali lagi aku mulai dengan spidol lalu pulpen
  • 6:17 - 6:19
    ini seperti memberikan efek cat air
  • 6:19 - 6:23
    sekarang kamu bisa menggunakan 'brain dump' itu untuk 'menuangkan' semua ide dan pemikiranmu
  • 6:24 - 6:25
    dari otakmu
  • 6:25 - 6:26
    sangat sederhana dan rapi
  • 6:26 - 6:28
    dan disini aku menggunakan 'habit tracker'ku
  • 6:28 - 6:30
    Tentu saja september masih belum mulai,
  • 6:30 - 6:34
    tapi biasanya aku meng-upload di hari minggu, kecuali saat ini karena aku meng-upload-nya di hari senin
  • 6:34 - 6:36
    tapi aku hanya mendemonstrasikan bagaimana aku mengisinya
  • 6:36 - 6:38
    aku menggunakan spidol yang berbeda warna
  • 6:38 - 6:39
    dan aku hanya membuat sebuah titik kecil
  • 6:39 - 6:41
    dan untuk 'brain dump', tuangkan saja apa yang kamu mau
  • 6:41 - 6:44
    Mungkin kamu mau merencanakan sebuah list belanja singkat
  • 6:44 - 6:46
    atau untukku aku biasanya suka merencanakan ide-ide video
  • 6:46 - 6:48
    Apalagi jika mereka tiba-tiba muncul di pikiran
  • 6:48 - 6:51
    atau bahkan menggunakannya cuma untuk sekadar menggambar
  • 6:51 - 6:52
    kamu bebas melalukan apapun yang kamu mau
  • 6:52 - 6:56
    Dan berbicara tentang halaman kosong aku meninggalkan dua halaman lagi untuk refleksiku
  • 6:56 - 6:57
    Yang mana seperti sebuah diary
  • 6:57 - 7:00
    aku biasanya menambahkannya di akhir bulan
  • 7:00 - 7:02
    Tapi kali ini aku menambahkannya disini
  • 7:02 - 7:06
    Di sinilah aku menulis pemikiran yang benar dan refleksi dari hari tertentu
  • 7:06 - 7:08
    Terkadang aku hanya ingin menuliskan perasaanku
  • 7:08 - 7:10
    Jadi ini adalah ruang yang sesuai untuk itu.
  • 7:10 - 7:13
    Benar-benar aku mungkin hanya menulis dua atau tiga kalimat tentang hari itu
  • 7:13 - 7:17
    Ini tidak harus menjadi sebuah paragraf. Jadi karena itulah aku hanya menyimpan dua halaman
  • 7:17 - 7:20
    Kamu bisa meninggalkan lebih jika kamu mau, tapi aku tidak menulis refleksiku setiap hari
  • 7:20 - 7:23
    Ini lebih seperti aku hanya punya hari-hari dimana aku ingin menulis tentang hariku
  • 7:23 - 7:26
    Ini merupakan hal yang baik untuk dimiliki terutama jika kamu mengalami hari yang stress
  • 7:26 - 7:28
    Dan kamu hanya ingin membiarkan semuanya keluar
  • 7:28 - 7:30
    atau jika kamu mengalami hari yang baik, kamu juga dapat menulis sesuatu yang baik untuk dirimu sendiri
  • 7:31 - 7:31
    Semuanya terserah padamu.
  • 7:31 - 7:34
    Aku suka melihat pemikiran ini berminggu-minggu dan berbulan-bulan kemudian
  • 7:34 - 7:36
    Dan akhirnya, kita punya setup mingguan
  • 7:36 - 7:38
    aku suka mencoba berbagai setup untuk mingguan tergantung
  • 7:38 - 7:40
    seberapa sibuk atau tidaknya diriku
  • 7:40 - 7:44
    aku menyesuaikan gaya untuk saat-saat sibuk ini ketika kamu mungkin memiliki banyak tugas
  • 7:44 - 7:46
    atau banyak tugas yang kamu butuh untuk dicatat
  • 7:46 - 7:48
    Kita menggunakan gaya quadran ini
  • 7:48 - 7:52
    Aku melakukan ini di beberapa video baruku karena aku suka dengan ruang vertikal
  • 7:52 - 7:53
    untuk melist semua tugas dan hal
  • 7:53 - 7:58
    aku dengan sederhana menulis hari dimulai dari senin dan kemudian aku menulis dari jam 7 pagi
  • 7:58 - 8:00
    sampai ke tengah malam dan ini adalah jadwal kecilku
  • 8:00 - 8:04
    disini kamu benar-benar dapat merencanakan waktu dari tugasmu, kelasmu, hal lainnya
  • 8:05 - 8:08
    aku pikir akan sangat membantu jika memiliki tempat untuk menulis daftar poin-poin penting
  • 8:08 - 8:11
    Lalu di samping kamu dapat mengatur waktu dari hal-hal tersebut
  • 8:11 - 8:17
    Serta, ini disaat aku sadar aku salah tulis angka karena aku biasanya mulai dari 12 p.m. ke 1 p. m
  • 8:17 - 8:20
    Maksudku ini masih berfungsi, tapi sisa jadwalku dari jam 1pm
  • 8:20 - 8:22
    Jadi aku akan memperbaikinya
  • 8:22 - 8:24
    sebuah hal penting untuk diingat yaitu bahwa kita semua pasti membuat kesalahan
  • 8:25 - 8:28
    Terutama saat kita berkreasi. Tidak semuanya berjalan dengan sempurna dan itu tidak apa-apa
  • 8:28 - 8:31
    Cobalah untuk tidak menyusahkan dirimu sendiri disaat kamu membuat sebuah kesalahan
  • 8:31 - 8:33
    Kamu akhirnya akan menemukan jalan keluarnya
  • 8:33 - 8:35
    Sama seperti yang kamu alami selama bertahun-tahun
  • 8:35 - 8:37
    dan sekarang kita hanya akan mengisi sisanya
  • 8:37 - 8:41
    Dan aku juga membuat kesalahan lain kecuali yang ini menjadi sedikit lebih aneh
  • 8:41 - 8:43
    Aku tidak bisa menemukan apa yang salah
  • 8:43 - 8:45
    Tapi kemudian aku sadar jadi aku akan memperbaikinya lagi
  • 8:45 - 8:47
    Tapi ya, minggu itu melewati dua halaman
  • 8:47 - 8:51
    Ini memungkinkan banyak ruang dan kebebasan untuk menulis sesuatu
  • 8:51 - 8:54
    coret, mengubah kesalahan dalam jadwal mu, dsb dsb
  • 8:54 - 8:57
    Untuk jadwal aku membuat tanda kurung untuk menunjukkan waktunya
  • 8:57 - 9:00
    Dan didalamnya aku menulis apa yang terjadi diwaktu itu
  • 9:00 - 9:02
    Kamu juga bisa menulis panggilan zoom-mu, istirahatmu
  • 9:02 - 9:03
    janji, hal seperti itulah
  • 9:03 - 9:05
    dan kamupun secara visual dapat melihatnya semua
  • 9:05 - 9:06
    Aku suka menggunakan berbagai macam warna
  • 9:07 - 9:09
    Dan tentu saja, kamu bisa menuliskan sesuatu untuk di masa depan
  • 9:09 - 9:10
    dan tambahan catatan yang harus kamu lewati minggu ini
  • 9:11 - 9:13
    Segitu saja untuk setup bulanannya
  • 9:13 - 9:16
    Ini adalah tampilan setup bersihnya sebelum aku memperlihatkanmu bagaimana aku mengisinya
  • 9:16 - 9:19
    Tapi aku suka betapa sederhana dan bersihnya ini
  • 9:19 - 9:20
    Gaya orang-orang itu berbeda
  • 9:20 - 9:24
    tapi aku hanya ingin menunjukkan apa yang aku buat jikalau ada seseorang yang butuh inspirasi
  • 9:24 - 9:26
    yang harus kamu lakukan adalah menambahkan minggu-minggu selanjutnya
  • 9:26 - 9:28
    dan kemudian menjadi bulan depan.
  • 9:28 - 9:31
    Selamat tinggal dari voiceover nina, kembali ke pada mu(you), nina
  • 9:31 - 9:34
    dan itulah akhir dari setup bullet journal-ku
  • 9:35 - 9:37
    Ini sangat sederhana, tapi itulah yang aku suka
  • 9:37 - 9:40
    Aku juga mencoba untuk fokus dalam tata letak yang semua orang bisa lakukan
  • 9:40 - 9:42
    dan itu mungkin akan membantumu juga
  • 9:42 - 9:46
    Aku secara pribadi berharap bahwa bullet journal adalah waktu yang menyenangkan untukmu, bukannya waktu yang membuat stress
  • 9:46 - 9:49
    Aku tau bahwa orang-orang bisa kewalahan dengan bullet journal-nya.
  • 9:49 - 9:51
    aku juga seperti itu saat aku masih sekolah
  • 9:51 - 9:54
    Aku mencoba bertahan dengan bullet journal-ku, tapi malah aku membuatnya terlalu rumit untuk diriku sendiri
  • 9:54 - 9:56
    Jadi, tentu saja aku tidak bisa bertahan dengan itu
  • 9:56 - 9:58
    tapi aku telah memakai bullet journal selama bertahun-tahun sekarang
  • 9:58 - 9:59
    Itu sangat membantu
  • 9:59 - 10:01
    Tidak hanya membantu bijak dalam menyusun
  • 10:01 - 10:03
    tetapi juga membantuku menjadi tenang
  • 10:03 - 10:06
    memperlambat waktu, dan juga memberiku sesuatu yang menyenangkan untuk dilakukan
  • 10:06 - 10:09
    Aku benar-benar menikmati membuat bullet journal. Ini adalah waktuku dalam berkreasi
  • 10:09 - 10:12
    Ini membutuhkan 30 menit sampai sejam
  • 10:12 - 10:15
    mungkin dua jam jika aku menambahkan sesuatu saat itu
  • 10:15 - 10:17
    Kamu benar-benar hanya mengkreasikan sesuatu yang bagus untuk dirimu sendiri.
  • 10:17 - 10:19
    Jadi bullet journal atau planner
  • 10:19 - 10:21
    atau sejenisnya benar-benar membantuku tetap teratur
  • 10:21 - 10:23
    Aku juga berharap ini membantumu
  • 10:23 - 10:24
    bahwa kamu menikmatinya
  • 10:24 - 10:25
    bahwa ini juga waktu yang tepat untukmu
  • 10:25 - 10:26
    Tidak ada metode yang benar atau salah
  • 10:26 - 10:28
    lakukan yang kamu suka, tambahkanlah sesuatu
  • 10:29 - 10:32
    lakukan sesuatu yang berbeda, keluarkan, tambahkan, itu terserah kamu
  • 10:32 - 10:33
    Hanya ini yang aku lakukan
  • 10:33 - 10:35
    Jika orang lain menganggap ini berguna, baguslah
  • 10:35 - 10:38
    Tapi aku berharap kamu menikmati waktu membuat bullet journal
  • 10:38 - 10:40
    Aku juga berharap bahwa kamu bertahan disana
  • 10:40 - 10:41
    dan merawat dirimu
  • 10:41 - 10:44
    merawat kesehatanmu, tetap terhidrasi, jangan lupa untuk istirahat
  • 10:44 - 10:45
    Lakukan sesuatu yang baik untuk dirimu
  • 10:45 - 10:48
    istirahat, lakukan sesuatu yang membuatmu senang, seperti itulah
  • 10:48 - 10:49
    Aku harap kamu menikmati masa sekolahmu
  • 10:49 - 10:53
    dan jika kamu tidak bersekolah, aku berharap kamu menikmati apapun yang kamu lakukan
  • 10:53 - 10:54
    kamu melakukannya dengan baik
  • 10:54 - 10:55
    Aku percaya padamu
  • 10:55 - 10:57
    hari seperti ini akan berlalu dan kita akan menemukan diri kita di hari lain
  • 10:57 - 10:58
    segitu saja dariku
  • 10:58 - 11:02
    Terima kasih sudah menonton dan sampai jumpa di video berikutnya! Selamat tinggal temanku :)
Title:
VERY simple bullet journal setup for when you don't have your life together
Description:

more » « less
Video Language:
English
Duration:
11:07

Indonesian subtitles

Revisions