Return to Video

(h) TROM - 2.18 Talent and creativity

  • 0:00 - 0:02
    Translated : bersamapapa@gmail.com
  • 0:02 - 0:06
    [Bakat dan Kreativitas]
  • 0:09 - 0:11
    Apa yang anda sebut sebagai bakat?
  • 0:11 - 0:14
    Seorang pria yang memiliki
    suara yang indah?
  • 0:14 - 0:16
    Seorang pria yang melukis?
  • 0:16 - 0:18
    Seorang pemain sepakbola yang baik?
  • 0:18 - 0:20
    Apa itu bakat?
  • 0:20 - 0:23
    Bakat adalah suatu tindakan
    yang dilakukan oleh manusia,
  • 0:23 - 0:25
    diakui sebagai kreatif.
  • 0:26 - 0:28
    Jika satu orang bisa melukis
    lebih baik daripada yang lain
  • 0:29 - 0:32
    dan orang yang berbeda dapat belajar
    melukis lebih baik daripada yang pertama,
  • 0:32 - 0:36
    kemudian bakat mewakili tingkat
    keterampilan seseorang
  • 0:36 - 0:37
    Seseorang bisa melukis dengan indah,
  • 0:38 - 0:40
    yang lain bisa menyanyi yang luar biasa,
  • 0:40 - 0:42
    dan yang lain bisa menari secara fenomenal.
  • 0:42 - 0:45
    Tapi untuk menentukan
    lukisan sebagai indah,
  • 0:45 - 0:47
    sebuah suara sebagai melodi
  • 0:47 - 0:49
    dan rutinitas tarian sebagai irama,
  • 0:49 - 0:53
    Anda harus berhubungan dengan
    sesuatu, dan sesuatu ini adalah budaya,
  • 0:53 - 0:55
    lingkungan ditempat anda dilahirkan.
  • 0:55 - 0:57
    Mari kita menganalisis
    lukisan terkenal ini,
  • 0:57 - 0:59
    Mona Lisa.
  • 0:59 - 1:01
    Bagi banyak orang, itu adalah kebesaran,
  • 1:01 - 1:03
    seni, sesuatu yang luar biasa,
  • 1:04 - 1:05
    kemegahan dan bernilai.
  • 1:06 - 1:07
    Tapi mengapa?
  • 1:07 - 1:10
    Apakah lukisan itu
    sendiri yang luar biasa?
  • 1:10 - 1:13
    Apakah tahun lukisan itu
    dibuat signifikan / penting ?
  • 1:13 - 1:16
    Karena dampak lukisan itu di dunia seni?
  • 1:16 - 1:18
    Karena pembuatnya ?
  • 1:18 - 1:21
    Apa yang memberi nilai pada lukisan ini?
  • 1:21 - 1:23
    Jika Anda belum mendengar
    tentang gambar ini
  • 1:23 - 1:27
    dan Anda melihatnya untuk pertama kalinya
    sebagai sebuah gambar pada komputer Anda,
  • 1:27 - 1:29
    apa kira - kira pendapat
    anda tentang lukisan itu ?
  • 1:29 - 1:33
    tanpa pengaruh budaya atau lingkungan?
  • 1:34 - 1:35
    Pikirkan!
  • 1:36 - 1:38
    Sama dengan suara.
  • 1:38 - 1:40
    Seorang pria tuli tidak
    akan menghargai bakat ini
  • 1:41 - 1:42
    tidak mengetahui efeknya,
  • 1:42 - 1:46
    dia tidak akan bisa menghargai itu
    sebagaimana anda mengharagainya
  • 1:46 - 1:49
    sama sebagaimana bahwa anjing dapat
    terganggu oleh suara-suara itu
  • 1:49 - 1:52
    karena ia memiliki pendengaran
    yang lebih lembut.
  • 1:53 - 1:56
    bakat didefinisikan oleh budaya
  • 1:56 - 1:58
    dan mewakili tingkat keterampilan,
  • 1:58 - 2:02
    Dan kemampuan yang menciptakan
    bakat adalah subjektif.
  • 2:02 - 2:04
    Orang memiliki nama untuk hal-hal.
  • 2:04 - 2:07
    Jika mereka melihat seorang anak
    menggambar gambar-gambar cantik segera
  • 2:07 - 2:09
    Mereka mengatakan anak itu berbakat
  • 2:09 - 2:11
    Itu berarti saya tidak
    memiliki sedikitpun gagasan
  • 2:12 - 2:15
    bagaimana anak berusia enam tahun dapat
    menggambar profil dari manusia menjadi
  • 2:15 - 2:16
    yang terlihat begitu akurat
  • 2:16 - 2:17
    itulah yang mereka katakan
  • 2:17 - 2:19
    ketika mereka mengatakan dia berbakat
  • 2:19 - 2:21
    saya tidak tahu bagaimana itu bisa terjadi
  • 2:21 - 2:25
    saat ikan bermigrasi ribuan mil
    untuk ke tempat mereka bertelur
  • 2:26 - 2:27
    tanpa ikan ibu
  • 2:27 - 2:29
    membukakan peta dunia
  • 2:29 - 2:32
    Menunjukkan anak ikan bagaimana untuk
    sampai ke tempat bertelurnya
  • 2:32 - 2:35
    mereka menemukan sebuah
    kata untuk itu: "insting"
  • 2:35 - 2:39
    Ini berarti "Saya tidak tahu sedikit pun
    tentang bagaimana ikan ini melakukan itu
  • 2:39 - 2:43
    Insting adalah Kata mati ( menyerah ), suara
    saja itu tidak memberitahu kita apa-apa
  • 2:43 - 2:46
    tapi kata yang mengatakan, saya
    akan mencoba untuk mencari tahu
  • 2:46 - 2:48
    bagaimana caranya ikan bisa melakukan itu
  • 2:48 - 2:51
    sehingga mereka mempelajari arus
    magnetik di bawah arus teluk
  • 2:51 - 2:52
    yang ikan ikuti
  • 2:52 - 2:54
    setelah Anda mulai mengetahui
  • 2:54 - 2:57
    bahwa burung dapat mengikuti
    arus magnetik bumi
  • 2:57 - 2:59
    dan jika anda menaruh magnet
    kecil dikepala burung
  • 3:00 - 3:01
    burung itu tidak akan bermigrasi
  • 3:01 - 3:02
    burung itu akan
    menjadi bingung.
  • 3:02 - 3:07
    Sehingga disebut beberapa tahun yang
    lalu sebagai sudut pandang mekanistik
  • 3:07 - 3:09
    dan orang-orang membenci kata itu
  • 3:09 - 3:12
    mekanistik! Saya bukan mesin!
  • 3:12 - 3:14
    Saya daging dan darah.
  • 3:14 - 3:15
    Saya punya pikiran, saya
    seseorang, saya punya perasaan
  • 3:15 - 3:17
    mereka menyukai itu...
  • 3:17 - 3:19
    dan Mereka pindah dari sudut
    pandang mekanistik
  • 3:19 - 3:21
    yang menyebabkan masyarakat
    tersakiti tanpa akhir
  • 3:21 - 3:24
    itu adalah titik pandang
    mekanistik, semua yang dikatakan...
  • 3:24 - 3:27
    Anda tidak bisa memutar mata
    Anda ke kanan kecuali ada otot
  • 3:28 - 3:30
    dan sel-sel saraf yang
    memberi makan otot tersebut
  • 3:30 - 3:34
    Anda tidak bisa memutar lengan Anda
    kecuali otot berjalan pada arah tersebut
  • 3:34 - 3:37
    Itulah semua yang sudut
    pandang mekanistik gambarkan.
  • 3:37 - 3:39
    bahwa tidak ada yang terjadi
  • 3:39 - 3:43
    sudut pandang mekanistik
    kenyatakan bahwa tidak ada
  • 3:43 - 3:45
    yang mengaktifkan diri sendiri.
  • 3:45 - 3:48
    Itu adalah hal yang paling sulit
    bagi orang untuk pahami
  • 3:48 - 3:52
    Mencoba untuk menyederhanakan itu,
    perahu layar tidak bisa berlayar
  • 3:52 - 3:54
    kapal itu digerakkan oleh angin
  • 3:54 - 3:58
    tanaman tidak bisa tumbuh, semua omong
    kosong itu, masih eksis hari ini .
  • 3:58 - 4:02
    Tanaman membutuhkan kehangatan,
    suhu, kelembaban, gravitasi
  • 4:02 - 4:05
    semua hal-hal itu, meskipun
    Anda tidak melihat koneksinya
  • 4:05 - 4:07
    mereka semua terhubung
  • 4:07 - 4:11
    bahwa makhluk hidup tidak mendapatkan pengetahuan
    atau informasi melalui sebab inferior
  • 4:12 - 4:16
    Mereka memperolehnya dengan
    membenturkan kepala mereka ke dinding
  • 4:16 - 4:18
    tergelincir di atas es dan
  • 4:18 - 4:21
    kemudian mereka merancang
    sistem anti-slip.
  • 4:21 - 4:24
    Pertama Anda harus kepleset
    terlebih dahulu di atas es
  • 4:24 - 4:27
    tidak ada pemerintah yang dalam
    pengetahuan saya pernah
  • 4:27 - 4:29
    mengantisipasi masa depan
  • 4:29 - 4:33
    ". Ini adalah arah yang kita tuju" mari
    mempersiapkan diri untuk perubahan sosial"
  • 4:33 - 4:37
    Tidak ada, mereka mencoba untuk
    menjaga hal-hal sebagaimana seadanya
  • 4:42 - 4:45
    Semua orang bisa menjadi seorang
    seniman seperti Leonardo da Vinci
  • 4:45 - 4:48
    itu bukanlah hadiah
    bawaan, itu adalah mitos
  • 4:48 - 4:53
    diabadikan oleh orang-orang yang tidak
    mengerti apa itu, untuk menjadi kreatif
  • 4:54 - 4:57
    mereka tidak memahami pengkondisian
    atau jenis pengalaman
  • 4:57 - 5:00
    yang membuat orang kreatif
  • 5:00 - 5:05
    kreativitas adalah tidak lebih
    dari mengambil elemen dikenal
  • 5:05 - 5:08
    dan menempatkan mereka
    bersama-sama dalam cara yang unik
  • 5:08 - 5:11
    Lihatlah semua cerita Anda,
    tulisan Anda, buku Anda
  • 5:11 - 5:14
    Mereka semua cerita yang
    sama, karakter yang berbeda
  • 5:14 - 5:16
    semua sinetron televisi
  • 5:16 - 5:22
    semua cerita yang sama disatukan
    dalam sedikit pola yang berbeda
  • 5:22 - 5:24
    mereka tidak seasli itu
  • 5:24 - 5:28
    dan meskipun Anda mendengar
    orang seperti leonardo da vinci
  • 5:28 - 5:30
    Anda berpikir "Ya Tuhan, dia
    sangat maju dibandingkan zamannya"
  • 5:30 - 5:32
    Tidak, Dia Tidak begitu...
  • 5:32 - 5:35
    Orang-orang yang bertemu dengan
    dia, berbicara tentang tuas dan roda gigi
  • 5:35 - 5:39
    Anda tidak memiliki itu dalam buku
    sekolah... itulah yang dulu tidak ada
  • 5:39 - 5:41
    Mereka berpikir bahwa Leonardo da vinci
  • 5:41 - 5:44
    datang dengan semua ide tersebut
    sendiri, itu tidak benar
  • 5:44 - 5:48
    Orang-orang yang berhubungan dengan dia
    berbicara tentang hal yang berbeda
  • 5:48 - 5:51
    Jenis teman yang dia punya
    berbeda dari orang normal,
  • 5:51 - 5:55
    normal disini maksudnya
    dikucilkan oleh masyarakat mereka
  • 5:55 - 5:57
    Saya berharap bahwa saya
    membawa beberapa hal
  • 5:57 - 5:59
    itu bersama saya beberapa
    catatan kertas memori
  • 5:59 - 6:03
    tapi bagaimana sampai, seseorang bisa
    sampai pada pemikiran seperti itu ?
  • 6:03 - 6:06
    Ada seorang berkebangsaan
    Swedia yang mencampur beberapa
  • 6:06 - 6:09
    logam yang berbeda, dia hanya mencoba
    untuk membuat logam lebih kuat
  • 6:09 - 6:12
    dan ia menggunakan titanium dan nikel
  • 6:12 - 6:15
    dan menyebutkan nikeltitanium
  • 6:15 - 6:17
    Dan dia menekuknya untuk melihat
    seberapa kuat logam itu,
  • 6:17 - 6:19
    seperti huruf U
  • 6:19 - 6:22
    dan ia meletakkannya
    di atas meja dekat lampu panas.
  • 6:22 - 6:24
    Ketika ia kembali, logam
    itu kembali lurus lagi.
  • 6:24 - 6:30
    Di Perancis, seorang pria membuat sayap sepanjang
    3 kaki dan mengikatnya di punggungnya
  • 6:30 - 6:36
    Dan dia memanjat ke puncak menara Eiffel,
    dan ia melompat darinya, dan ia meninggal.
  • 6:36 - 6:37
    Dan saudara iparnya nya
    menulis, untuk membuat
  • 6:37 - 6:41
    sayap yang lebih besar
    pada waktu berikutnya.
  • 6:41 - 6:42
    dari Mana Anda pikir ide itu datangnya ?
  • 6:43 - 6:44
    Tidak ada orang yang bisa
    langsung tahu bagaimana
  • 6:44 - 6:46
    cara cepat untuk membangun sebuah pesawat
  • 6:47 - 6:50
    Edison mengatakan, ia
    melewati 7000 hal yang
  • 6:50 - 6:53
    berbeda, sebelum mendapatkan
    filamen untuk lampu.
  • 6:53 - 6:56
    Tidak ada orang yang pernah
    benar-benar menciptakan apapun.
  • 6:56 - 7:00
    Itu semua hanyalah penemuan
  • 7:07 - 7:11
    Hal-hal yang Anda buat menjadi
    nyata seperti, bintang film
  • 7:11 - 7:14
    sinetron di tv, semuanya
    hanyalah sampah omong kosong
  • 7:14 - 7:16
    tidak satupun dari mereka
    mengajarkan sesuatu
  • 7:16 - 7:18
    jika Anda dibesarkan di
    australia Anda mengatakan:
  • 7:18 - 7:20
    "Bagaimana kabar Anda ?" (logat australia)
  • 7:20 - 7:23
    Jika Anda dibesarkan di
    selatan dalam, di Amerika
  • 7:23 - 7:26
    oleh orang-orang yang tidak
    berpendidikan, Anda mungkin berkata
  • 7:26 - 7:29
    "Saya akan mendapatkan negro saya
    dan saya akan tendang bokongnya!"
  • 7:29 - 7:32
    Apakah itu Anda yang berbicara atau
    lingkungan yang mempengaruhi Anda
  • 7:32 - 7:37
    Anda berbicara tentang individuallitas
    seolah ada hal seperti itu. Tidak ada.
  • 7:37 - 7:40
    Jika Anda hanya seorang individu, Anda
    tidak bisa berbicara dengan siapa pun
  • 7:40 - 7:42
    mereka akan tidak tahu apa
    sih yang Anda bicarakan
  • 7:42 - 7:46
    Anda sangat mirip seperti orang
    lain, pertanyaan Anda tidak baru
  • 7:46 - 7:49
    saya tidak pernah mendengar pertanyaan
    baru, selama bertahun - tahun !
  • 7:49 - 7:52
    Karena kita sangat begitu mirip
  • 8:04 - 8:09
    [Solusi Alternatif]
  • 8:14 - 8:19
    Dansa berawal dari perkembangan sebuah
    suku yang akan pergi menuju perang
  • 8:19 - 8:20
    dan mereka tegang
  • 8:20 - 8:24
    dan mereka menari di sekitar api
    dan menyahut dan berteriak
  • 8:24 - 8:26
    mereka menari di sekitar api
    dan meredakan ketegangan yang
  • 8:27 - 8:28
    sebelum mereka masuk pertempuran
  • 8:29 - 8:31
    Tentara ketika mereka berbaris, menyanyi.
  • 8:31 - 8:34
    Alasan untuk itu adalah untuk
    mengalihkan pikiran mereka dari
  • 8:34 - 8:36
    " Bagaimana kondisi istri saya sekarang ?"
  • 8:36 - 8:38
    Aku mengira - ngira apa yang terjadi
    di rumah dengan anak-anak saya
  • 8:38 - 8:40
    dan sewaktu dia bernyanyi,
    bernyanyi seperti
  • 8:40 - 8:43
    marinir menyanyikan "Darah
    membuat rumput tumbuh."
  • 8:44 - 8:46
    mengambil perhatian mereka jauh dari rumah
  • 8:47 - 8:48
    Anda dibuat merasa jauh lebih baik
  • 8:48 - 8:50
    dan Anda dapat melibatkan
    mereka dalam game kecil
  • 8:50 - 8:53
    Dan menari, dan olah raga
  • 8:53 - 8:57
    yang mengambil perhatian mereka
    jauh dari masalah sosial
  • 8:57 - 9:00
    tinju, gulat, olahraga
  • 9:00 - 9:01
    di masa depan....
  • 9:01 - 9:05
    tidak akan ada orang yang meninju satu
    sama lain, karena itu merusak otak
  • 9:05 - 9:07
    dan tak seorang pun tampaknya untuk peduli
  • 9:07 - 9:09
    kecuali bahwa mereka
    menyenangi hal seperti itu
  • 9:09 - 9:12
    penari balet di tahun -
    tahun setelah masa karirnya
  • 9:12 - 9:14
    akan memiliki banyak masalah
    dengan pergelangan kakinya
  • 9:14 - 9:17
    kamu tahu ? karena apa yang mereka
    lakukan tidak baik bagi tubuh
  • 9:17 - 9:20
    dan mereka latihan selama berjam-jam
  • 9:20 - 9:25
    dan mereka merusak tubuh mereka
    karena kami telah menekankan balet,
  • 9:25 - 9:26
    kita menyukainya..
  • 9:26 - 9:28
    jika Anda mempertimbangkan zaman Kuno Roma
  • 9:28 - 9:31
    ketika mereka menggunakan orang Kristen
    untuk memberi makan untuk singa
  • 9:31 - 9:33
    Dan anak-anak akan mengatakan
    kepada ayah mereka
  • 9:33 - 9:36
    bisakah kita datang minggu depan untuk melihat
    orang kristen yang diumpankan ke singa ?
  • 9:36 - 9:38
    dan ayahnya mungkin mengatakan jika
    kamu berperilaku baik, mungkin saja
  • 9:38 - 9:41
    nah, sekarang anak-anak
    ini tidak sakit mental !?
  • 9:41 - 9:43
    mereka dibesarkan oleh masyarakat,
    yang menyesatkan
  • 9:44 - 9:46
    masyarakat kita menyesatkan
  • 9:46 - 9:48
    Sulit bagi saya untuk
    berbicara tentang hal-hal
  • 9:48 - 9:51
    yang orang normal telah terlanjur menyukai
  • 9:51 - 9:52
    Anda mengerti apa yang saya maksud?
  • 9:52 - 9:55
    Itu seperti berbicara kepada
    seorang suku indian dan mengatakan
  • 9:55 - 9:57
    kenapa kau menari di sekitar api?
  • 9:57 - 9:59
    Dengan topi bulu, yang konyol itu ?
  • 9:59 - 10:01
    Para orang Indian tidak mengatakan;
    'Wah, terima kasih untuk
  • 10:01 - 10:03
    memberitahu saya itu. Saya tidak
    pernah berpikir seperti itu "
  • 10:03 - 10:07
    tidakkah Anda melihatnya ? Orang tidak bisa
    lagi melangkah keluar dari budaya mereka
  • 10:07 - 10:10
    Oleh sebuah kuliah atau satu film
  • 10:10 - 10:12
    itu akan membutuhkan
    waktu yang sangat lama
  • 10:12 - 10:16
    untuk belajar di mana hal-hal ini
    berasal, bagaimana mereka muncul
  • 10:16 - 10:18
    bagaimana mereka berevolusi
  • 10:18 - 10:21
    sekarang, menempatkan dekorasi
    melalui telinga Anda,
  • 10:22 - 10:26
    menusuk telinga Anda dengan beberapa hal
    menjuntai dari telinga Anda
  • 10:26 - 10:28
    Jika seseorang alien datang
    dari planet lain
  • 10:29 - 10:30
    jika Anda memiliki jam tangan di
    pergelangan tangan Anda
  • 10:30 - 10:35
    ia mungkin mengatakan: "? Apa itu" Yah
    aku bisa mengetahui waktu dengan akurat
  • 10:35 - 10:38
    dengan mesin ini ( Jam ),
    membantu saya mengetahui waktu.
  • 10:38 - 10:43
    Dan apa benda - benda kaca di depan
    mata Anda yang tampak transparan?
  • 10:43 - 10:47
    Saya kehilangan pandangan mata saya
    atau saya tidak bisa membaca atau
  • 10:47 - 10:49
    saya tidak bisa melihat hal-hal
    yang jauh dan ini membantu saya.
  • 10:49 - 10:52
    Apa itu benda yang menggantung
    di telinga istri Anda?
  • 10:53 - 10:56
    Oh itu dekorasi, ya itu hanya ornamen...
    - Ya, tapi apa itu?
  • 10:56 - 10:58
    Anda mengerti apa yang saya maksud?
  • 10:59 - 11:01
    Ini juga sama seperti
    orang primitif yang sama
  • 11:01 - 11:04
    melukis wajah mereka
    dengan warna yang berbeda
  • 11:04 - 11:06
    untuk menjaga roh-roh jahat pergi.
  • 11:06 - 11:08
    Mereka mengatakan itu dengan terus terang.
  • 11:08 - 11:08
    tidak bisa memberitahu
  • 11:08 - 11:10
    Anda tidak bisa memberitahu
    mereka apa yang
  • 11:10 - 11:12
    mereka lakukan adalah
    budaya primitif mundur.
  • 11:12 - 11:14
    Anda tahu menjadi seorang individu tidak
  • 11:14 - 11:17
    Berapa banyak cincin yang di tindik
    melalui hidung anda atau apa
  • 11:17 - 11:19
    warna rambut Anda atau jika
    rambut Anda berdiri lurus ke atas
  • 11:19 - 11:22
    Anda tahu, pakaian yang Anda kenakan....
    Itua adalah bagaimana cara Anda berpikir
  • 11:22 - 11:26
    Anda harus berpikir tentang apa
    guna dari semua mode yang berbeda ini
  • 11:26 - 11:30
    banyak orang membuat banyak uang,
    dengan mengubah mode setiap tahun
  • 11:30 - 11:34
    maka, adalah hal yang baik untuk
    mempertimbangkan motif semua hal ini
  • 11:34 - 11:39
    Sama dengan mobil. mereka menggantung
    sayap belakang .., atau super kromium
  • 11:39 - 11:41
    Ini semua buatan
  • 11:41 - 11:44
    saya akan menghabiskan semua uang
    itu pada perangkat keselamatan
  • 11:44 - 11:46
    ketimbang sebuah asesoris sayap belakang
  • 11:46 - 11:47
    Seperti jika Anda menempatkan
    sebuah monumen untuk
  • 11:47 - 11:51
    para veteran, para veteran berpikir
    bahwa itu adalah hal yang baik
  • 11:51 - 11:53
    Saya pikir itu adalah ide yang buruk !
  • 11:53 - 11:57
    Jika Anda memiliki uang berlebih untuk
    monumen, berikan ke rumah sakit veteran
  • 11:57 - 12:00
    dan bangunlah mesin MRI dan
    mesin x ray , membangun
  • 12:00 - 12:03
    apa yang dibutuhkan di rumah sakit
    untuk membantu veteran
  • 12:04 - 12:05
    bukan monumen
  • 12:06 - 12:08
    Anda tahu di hari - hari terdahulu,
    kita tidak memiliki kamera dan hal-hal
  • 12:08 - 12:12
    seperti itu sehingga orang
    melukis potret satu sama lain
  • 12:12 - 12:14
    dan mereka cukup akurat dan
    mereka cukup baik pada waktu itu
  • 12:14 - 12:16
    tapi hari ini kita memiliki kamera
  • 12:16 - 12:18
    kita bahkan dapat melakukan sinar
    x tembus pandang melalui orang juga
  • 12:18 - 12:20
    jika Anda ingin melihat bagaimana
    mereka terlihat aslinya
  • 12:20 - 12:24
    Tetapi Anda tidak perlu orang
    untuk menggambar potret lagi
  • 12:24 - 12:26
    kamera melakukan pekerjaan yang
    lebih baik dalam banyak hal
  • 12:27 - 12:29
    Tapi Anda tidak bisa menjelaskan
    itu secara gamblang
  • 12:29 - 12:32
    karena Anda dibesarkan
    dengan apresiasi seni.
  • 12:32 - 12:35
    Ada banyak keyakinan parasit kita
  • 12:36 - 12:38
    yang akan lenyap di masa depan
  • 12:38 - 12:42
    saya tidak kaget saat orang berbalik
    mundur di salah satu kuliah saya.
  • 12:42 - 12:45
    Tapi saya berharap mereka
    akan memikirkannya
  • 12:45 - 12:50
    Anda katakan untuk di beberapa level
    bahwa seseorang, mereka tidak relevan
  • 12:50 - 12:54
    namun Anda memutuskan bahwa di masa depan
    masih ada orang yang ingin menjadi pendosa
  • 12:54 - 12:58
    dengan kamera dan instrumen musik dan
  • 12:58 - 13:01
    Dan semua peralatan,yang seseorang
    akan perlukan untuk kinerja buatan ini
  • 13:01 - 13:03
    ya itu benar
  • 13:03 - 13:05
    Selama transisi
  • 13:05 - 13:07
    OH, selama masa transisi?
  • 13:07 - 13:09
    Anda perlu semua hal
    tersebut yang sehingga
  • 13:09 - 13:11
    semua orang "normal"
    demikian biasa dipanggil normal
  • 13:11 - 13:14
    Seorang Nazi yang normal menerima
    sistem Nazi, seorang Prancis yang
  • 13:14 - 13:19
    normal menerima Prancis, Pemenggal kepala
    yang terbiasa menerima pemenggal kepala
  • 13:19 - 13:25
    Sehingga Anda katakan pada akhirnya, kita tidak
    perlu orang, untuk menjadi melakukan kejahatan lagi
  • 13:25 - 13:29
    Kami akan memiliki bentuk
    baru, bentuk-bentuk seni baru
  • 13:29 - 13:33
    Saya menggunakan kata seni, karena itu adalah
    apa yang orang mengasosiasikan dengannya
  • 13:33 - 13:35
    tapi di masa depan, kita akan
    memiliki bentuk seni yang baru
  • 13:35 - 13:38
    saya akan memberitahu
    Anda sedikit apa artinya.
  • 13:38 - 13:45
    Bentuk seni baru berarti, furnitur yang tidak
    akan dirancang oleh seniman atau desainer
  • 13:45 - 13:49
    Furniture akan dirancang oleh
    ahli anatomi dan ahli fisiologi dan
  • 13:49 - 13:50
    Dalam bentuk tubuh manusia
  • 13:50 - 13:53
    Ketika Anda bersandar ke
    depa,n kursi akan membantu Anda
  • 13:53 - 13:57
    keluar, kursi menyesuaikan
    diri dengan tekanan
  • 13:57 - 13:59
    daripada Anda bergerak kursi
    sepanjang waktu, untuk
  • 13:59 - 14:03
    mengubah titik-titik tekanan,
    kursinya yang akan bergerak
  • 14:03 - 14:05
    itulah yang saya maksud
    dengan seorang ahli anatomi
  • 14:05 - 14:10
    Alat makan... akan di rancang
    oleh orang-orang yang
  • 14:10 - 14:13
    mempelajari bentuk
    fisiologis tubuh manusia
  • 14:13 - 14:19
    dan garpu dan pisau akan dirancang
    untuk mengakomodasi atribut manusia
  • 14:20 - 14:23
    Seni adalah hal yang besar
    seratus tahun yang lalu
  • 14:23 - 14:25
    disaat orang tidak punya ide sama sekali
  • 14:26 - 14:29
    sehingga mereka hanya, seperti
    banyak orang membeli kursi kennedy
  • 14:29 - 14:34
    itu adalah kursi yang paling
    nyaman di dunia rocker kennedy
  • 14:34 - 14:35
    tapi kennedy memiliki satu
  • 14:35 - 14:40
    dan dia adalah orang penting, sehingga
    orang-orang melakukan hal-hal yang tidak waras
  • 14:41 - 14:45
    tidak waras disini dalam artian, bukan
    cara terbaik untuk tubuh manusia
  • 14:45 - 14:48
    hal itu akan mengambil banyak
    film, banyak pendidikan
  • 14:48 - 14:52
    Anda tidak bisa praktek kedokteran
    tanpa pergi ke sebuah lingkungan medis
  • 14:53 - 14:54
    pertama Anda harus pergi
    ke sekolah kedokteran
  • 14:55 - 14:58
    jika Anda ingin menjadi seorang
    insinyur Anda harus sekolah teknik
  • 14:58 - 15:00
    Jika Anda harus pergi ke
    sebuah lingkungan rekayasa,
  • 15:00 - 15:03
    kita tidak dibesarkan
    dengan cara itu hari ini
  • 15:03 - 15:07
    jadi kami memiliki ribuan masalah,
    dan menghasilkan lebih banyak
  • 15:07 - 15:10
    masalah karena kita menciptakan
    lebih banyak dan hukum lebih banyak
  • 15:10 - 15:13
    hukum tidak menjawab permasalahan
  • 15:13 - 15:15
    mereka upaya untuk
    memperbaiki secara cepat
  • 15:16 - 15:18
    tetapi mereka tidak
    berurusan dengan masalah
  • 15:18 - 15:22
    kita harus menghapus kondisi yang
    menghasilkan pembunuh berantai
  • 15:22 - 15:28
    di masa depan itu semua transisi
    - lapangan golf, lapangan tenis
  • 15:28 - 15:30
    Itu semua transisi
  • 15:30 - 15:33
    Anda tidak bisa tiba-tiba
    menempatkan masyarakat baru
  • 15:33 - 15:35
    turun, dan...menghilangkan
    pola kondisi manusia
  • 15:35 - 15:37
    yang telah dibiasakan
    untuk hal - hal tersebut
  • 15:37 - 15:41
    mereka harus mau melepaskannya melalui
    kesadaran dari ilmu pengetahuan
  • 15:41 - 15:43
    Ya, akan ada pusat ibadah
    di kota-kota juga.
  • 15:43 - 15:45
    Anda tidak bisa melarang
    orang melakukan apapun
  • 15:45 - 15:52
    Jika tidak mereka akan bergerak dibawah
    tanah,melarang orang tidak akan berhasil
  • 16:14 - 16:17
    Pikirkan tentang bagaimana Anda
    melihat dunia melalui indera Anda,
  • 16:18 - 16:21
    bagaimana Anda mendengar, Anda melihat,
    bagaimana Anda menggerakkan otot Anda,
  • 16:21 - 16:24
    bagaimana Anda adalah seorang
    dari hasil ciptaan lingkungan,
  • 16:24 - 16:26
    betapa mudahnya Anda dapat dipengaruhi,
  • 16:26 - 16:29
    pikirkanlah atom dan
    kebesaran alam semesta.
  • 16:29 - 16:32
    Sekarang pikirkanlah ulang
    kembali mengenai bakat.
  • 16:32 - 16:34
    Bakat adalah keindahan subjektif,
  • 16:35 - 16:39
    mari kita menikmatinya tanpa
    mengubahnya menjadi skala nilai
  • 16:39 - 16:42
    atau kompetisi.
  • 16:42 - 16:44
    Translated : bersamapapa@gmail.com
Title:
(h) TROM - 2.18 Talent and creativity
Description:

http://tromsite.com - Full documentary, very well organized (download, youtube stream, subtitles, credits, share, get involved, and many more)

Documentary´s description :
-------------------------------------------------------------------------
TROM (The Reality of Me) represents the biggest documentary ever created, it is also the only one that tries to analyse everything : from science to the monetary system as well as real solutions to improve everyone's life.

A new and ´real´ way to see the world.

"Before the Big-Bang, till present, and beyond."
-------------------------------------------------------------------------

NOTE :
-------------------------------------------------------------------------
The documentary is freely distributed over the Internet and no material used in it is owned by the documentary´s creators. You can find all the credits on its official website (www.tromsite.com) . The credits will be added to YouTube descriptions as well, because it is a 12 hour documentary it will take a while.
-------------------------------------------------------------------------

Help us caption & translate this video!

http://amara.org/v/ejC/

more » « less
Video Language:
English
Duration:
16:52

Indonesian subtitles

Revisions