1 00:00:01,033 --> 00:00:05,817 Pada tahun 1956, sebuah film dokumenter oleh Jacques Cousteau memenangkan 2 00:00:05,841 --> 00:00:08,842 penghargaan Palme d'Or dan Oscar. 3 00:00:08,866 --> 00:00:11,727 Film ini bernama, "Le Monde Du Silence," 4 00:00:11,751 --> 00:00:14,163 atau, "The Silent World." (Dunia yang Sunyi) 5 00:00:14,427 --> 00:00:20,027 Premis judul filmnya adalah bahwa dunia bawah laut adalah dunia yang sunyi. 6 00:00:20,459 --> 00:00:22,774 Kita sekarang tahu, 60 tahun kemudian, 7 00:00:22,798 --> 00:00:26,234 bahwa dunia bawah laut jauh dari sunyi. 8 00:00:26,677 --> 00:00:29,684 Meskipun suara dunia bawah laut tidak bisa didengar di atas air, 9 00:00:29,708 --> 00:00:33,018 tergantung di mana Anda berada dan kapan, 10 00:00:33,042 --> 00:00:39,170 suara alam bawah laut bisa sama ributnya dengan rimba atau hutan hujan manapun. 11 00:00:39,791 --> 00:00:44,649 Invertebrata seperti udang pistol, ikan dan mamalia laut 12 00:00:44,673 --> 00:00:45,878 semua menggunakan suara. 13 00:00:46,354 --> 00:00:49,267 Mereka menggunakan suara untuk mempelajari habitat mereka 14 00:00:49,291 --> 00:00:51,593 untuk terus berkomunikasi dengan satu sama lain, 15 00:00:51,617 --> 00:00:52,900 untuk navigasi, 16 00:00:52,924 --> 00:00:55,293 untuk mendeteksi predator dan mangsa. 17 00:00:55,737 --> 00:01:01,026 Mereka juga memakai suara dengan mendengar untuk mengetahui lingkungan mereka. 18 00:01:01,050 --> 00:01:03,729 Ambil, sebagai contoh, kutub. 19 00:01:03,753 --> 00:01:06,981 Itu dianggap sebagai sebuah medan yang luas dan tidak ramah, 20 00:01:07,005 --> 00:01:09,586 terkadang digambarkan sebagai sebuah gurun, 21 00:01:09,610 --> 00:01:12,543 karena sangat dingin dan terpencil 22 00:01:12,567 --> 00:01:14,778 dan ditutupi es untuk sebagian besar tahun. 23 00:01:15,268 --> 00:01:16,981 Dan meskipun begitu, 24 00:01:17,005 --> 00:01:21,049 tidak ada tempat di bumi yang lebih saya sukai daripada kutub, 25 00:01:21,073 --> 00:01:24,712 terutama di saat hari memanjang dan musim semi datang. 26 00:01:25,464 --> 00:01:29,767 Bagi saya, kutub sungguh mewujudkan ketidaksambungan ini 27 00:01:29,791 --> 00:01:35,167 antara apa yang kita lihat di permukaan dan apa yang sedang terjadi di bawah laut. 28 00:01:35,685 --> 00:01:41,021 Anda dapat melihat sepanjang es itu -- semua putih dan biru dan dingin -- 29 00:01:41,691 --> 00:01:43,097 dan tidak melihat apa-apa. 30 00:01:43,653 --> 00:01:46,290 Namun jika Anda dapat mendengar bawah laut, 31 00:01:46,314 --> 00:01:49,695 bunyi yang akan Anda dengar awalnya akan memukau Anda 32 00:01:49,719 --> 00:01:51,806 dan selanjutnya menyenangkan Anda. 33 00:01:51,830 --> 00:01:55,852 Dan sementara mata Anda tidak melihat apapun dalam berkilo-kilometer, hanya es, 34 00:01:55,876 --> 00:02:01,339 telinga Anda memberitahu Anda bahwa di sana ada paus kepala busur dan beluga, 35 00:02:01,363 --> 00:02:03,639 walrus dan anjing laut berkumis. 36 00:02:04,661 --> 00:02:06,570 Es, juga, membuat suara. 37 00:02:06,594 --> 00:02:10,078 Es itu berbunyi dan retak dan meletus dan merintih, 38 00:02:10,102 --> 00:02:15,466 saat ia terbentur dan bergesekan ketika suhu atau arus atau angin berubah. 39 00:02:16,112 --> 00:02:20,161 Dan dalam 100 persen lautan es di tengah musim dingin, 40 00:02:20,784 --> 00:02:23,091 paus kepala busur sedang bernyanyi. 41 00:02:23,817 --> 00:02:26,114 Dan Anda mungkin tidak pernah menyangka bahwa, 42 00:02:26,138 --> 00:02:28,329 karena kita manusia, 43 00:02:28,353 --> 00:02:31,110 kita cenderung menjadi seorang hewan yang sangat visual. 44 00:02:31,434 --> 00:02:34,479 Bagi sebagian besar dari kita, namun tidak semua, 45 00:02:34,503 --> 00:02:37,561 indra penglihatan kita adalah cara kita mengarahkan dunia kita. 46 00:02:37,725 --> 00:02:40,417 Bagi mamalia laut yang tinggal di bawah air, 47 00:02:40,441 --> 00:02:44,304 di mana isyarat kimia dan cahaya kurang, 48 00:02:44,328 --> 00:02:48,403 suara adalah indra yang mereka lihat. 49 00:02:48,427 --> 00:02:50,741 Dan suara dipancarkan sangat baik di bawah laut, 50 00:02:50,765 --> 00:02:52,697 jauh lebih baik daripada saat di udara, 51 00:02:52,721 --> 00:02:55,715 jadi sinyal dapat didengar dari jarak jauh. 52 00:02:56,270 --> 00:02:59,361 Di kutub, ini sangatlah penting, 53 00:02:59,385 --> 00:03:03,298 karena tidak hanya mamalia laut perlu mendengar satu sama lain, 54 00:03:03,322 --> 00:03:06,433 namun mereka juga perlu mendengar tanda-tanda alam 55 00:03:06,457 --> 00:03:10,585 yang mungkin menandakan es besar di depan mereka atau perairan terbuka. 56 00:03:10,762 --> 00:03:14,441 Ingat, meskipun mereka menghabiskan hampir seluruh waktu hidup di bawah air, 57 00:03:14,441 --> 00:03:15,649 mereka adalah mamalia, 58 00:03:15,649 --> 00:03:18,302 jadi mereka harus ke permukaan untuk bernapas. 59 00:03:18,458 --> 00:03:22,314 Jadi mereka mungkin mendengar suara es yang tipis atau tanpa es, 60 00:03:22,338 --> 00:03:25,637 atau mendengar gema dari es didekatnya. 61 00:03:27,094 --> 00:03:32,214 Mamalia laut kutub hidup di dalam suara alam bawah laut yang kaya dan bervariasi. 62 00:03:32,726 --> 00:03:33,968 Pada musim semi, 63 00:03:33,992 --> 00:03:36,126 Itu bisa seperti suara hiruk pikuk. 64 00:03:37,329 --> 00:03:41,215 (Suara mamalia laut) 65 00:03:53,169 --> 00:03:56,059 Namun ketika es membeku padat, 66 00:03:56,083 --> 00:03:59,791 dan tidak ada perubahan suhu yang besar atau perubahan arus, 67 00:03:59,815 --> 00:04:04,114 alam bawah laut kutub mempunyai tingkat keributan terendah 68 00:04:04,138 --> 00:04:05,858 dari lautan dunia. 69 00:04:05,882 --> 00:04:07,204 Namun ini semua berubah. 70 00:04:07,228 --> 00:04:11,282 Ini utamanya karena sebuah penurunan pada es laut musiman, 71 00:04:11,796 --> 00:04:15,518 yang merupakan akibat langsung dari emisi gas rumah kaca manusia. 72 00:04:16,354 --> 00:04:19,260 Kita, sebenarnya, bersama perubahan iklim, 73 00:04:19,284 --> 00:04:23,418 sedang melakukan sebuah eksperimen yang sangat tidak terkendali untuk planet kita. 74 00:04:23,765 --> 00:04:25,854 Selama 30 tahun terakhir, 75 00:04:25,878 --> 00:04:29,731 daerah di kutub telah terlihat penurunan dalam es laut musiman 76 00:04:29,755 --> 00:04:34,170 dari manapun mulai enam minggu sampai empat bulan. 77 00:04:34,820 --> 00:04:39,430 Penurunan es laut ini terkadang dianggap sebagai peningkatan 78 00:04:39,454 --> 00:04:41,317 musim perairan terbuka. 79 00:04:41,341 --> 00:04:44,852 Itu adalah waktu dalam setahun ketika kutub bisa dilalui kapal-kapal. 80 00:04:45,560 --> 00:04:48,214 Dan tidak hanya peningkatan perubahan es, 81 00:04:49,345 --> 00:04:52,674 namun umur dan lebar es, juga. 82 00:04:53,016 --> 00:04:54,884 Sekarang, Anda mungkin pernah mendengar 83 00:04:54,884 --> 00:04:58,321 bahwa penurunan es laut musiman menyebabkan hilangnya habitat 84 00:04:58,345 --> 00:05:00,746 untuk hewan-hewan yang bergantung pada es laut, 85 00:05:00,746 --> 00:05:04,293 seperti anjing laut es, atau walrus, atau beruang kutub. 86 00:05:04,858 --> 00:05:09,697 Penurunan es laut juga menyebabkan tingginya erosi di desa pesisir pantai, 87 00:05:09,721 --> 00:05:13,287 dan mengubah ketersediaan mangsa untuk unggas dan mamalia laut. 88 00:05:14,319 --> 00:05:17,397 Perubahan iklim dan penurunan es lautan 89 00:05:17,421 --> 00:05:22,266 juga mengubah suara alam bawah laut di kutub. 90 00:05:23,370 --> 00:05:25,448 Apa yang saya maksud dengan ini? 91 00:05:25,833 --> 00:05:28,690 Kami yang meneliti di dalam lautan sebagai mata pencaharian 92 00:05:28,714 --> 00:05:30,968 menggunakan instrumen yang bernama hidrofon, 93 00:05:30,992 --> 00:05:33,037 sebuah mikrofon bawah laut 94 00:05:33,061 --> 00:05:35,007 dan kami merekam bunyi sekitar -- 95 00:05:35,031 --> 00:05:36,955 bunyi di sekitar kita. 96 00:05:36,979 --> 00:05:40,560 Dan suara alam bawah laut menggambarkan kontributor-kontributor yang berbeda 97 00:05:40,560 --> 00:05:42,371 ke dalam wilayah yang bising ini. 98 00:05:42,743 --> 00:05:45,344 Apa yang kami dengar dari hidrofon kami 99 00:05:45,368 --> 00:05:48,903 adalah suara asli dari perubahan iklim. 100 00:05:49,503 --> 00:05:52,481 Kami mendengar perubahan-perubahan ini melalui tiga cara: 101 00:05:52,831 --> 00:05:54,603 melalui udara, 102 00:05:54,627 --> 00:05:56,080 melalui air 103 00:05:56,104 --> 00:05:57,453 dan melalui daratan. 104 00:05:58,319 --> 00:06:00,539 Pertama: udara. 105 00:06:01,904 --> 00:06:04,517 Angin pada air menciptakan gelombang. 106 00:06:04,541 --> 00:06:06,366 Gelombang ini menghasilkan gelembung; 107 00:06:06,390 --> 00:06:07,757 gelembung-gelembung pecah, 108 00:06:07,781 --> 00:06:09,287 dan ketika mereka pecah, 109 00:06:09,311 --> 00:06:10,634 mereka menghasilkan bunyi. 110 00:06:10,634 --> 00:06:14,442 Dan bunyi ini seperti sebuah desis atau sebuah statis di latar belakang. 111 00:06:15,298 --> 00:06:18,249 Di kutub, ketika diselimuti es, 112 00:06:18,273 --> 00:06:21,904 hampir seluruh bunyi dari udara tidak bisa masuk ke dalam air, 113 00:06:21,928 --> 00:06:26,518 karena es berperan sebagai penahan antara atmosfer dan air. 114 00:06:27,000 --> 00:06:28,635 Ini adalah satu dari alasan-alasan 115 00:06:28,635 --> 00:06:32,442 mengapa kutub bisa mempunyai tingkat kebisingan yang sangat rendah. 116 00:06:32,834 --> 00:06:35,464 Namun karena penurunan jumlah es laut musiman, 117 00:06:35,488 --> 00:06:39,855 tidak hanya kutub sekarang terpapar kebisingan gelombang ini, 118 00:06:40,459 --> 00:06:43,946 jumlah badai dan intensitas badai di kutub 119 00:06:43,970 --> 00:06:45,233 telah meningkat. 120 00:06:45,725 --> 00:06:50,214 Semua ini meningkatkan tingkat kebisingan di laut yang sebelumnya sunyi. 121 00:06:50,748 --> 00:06:52,974 Kedua: air. 122 00:06:54,481 --> 00:06:56,355 Dengan kurangnya es laut musiman, 123 00:06:56,379 --> 00:06:59,055 spesies subarktik pindah ke utara, 124 00:06:59,059 --> 00:07:04,461 dan mengambil keuntungan dari habitat baru yang ada dari tambahan perairan terbuka. 125 00:07:04,504 --> 00:07:07,529 Sekarang, paus kutub, seperti paus kepala busur ini, 126 00:07:07,553 --> 00:07:09,265 mereka tidak punya sirip punggung, 127 00:07:09,289 --> 00:07:14,057 karena mereka telah berevolusi untuk hidup dan berenang di air yang tertutupi es, 128 00:07:14,081 --> 00:07:17,604 dan mempunyai sesuatu yang menempel di punggung tidak terlalu kondusif 129 00:07:17,628 --> 00:07:19,438 untuk bermigrasi melalui es, 130 00:07:19,462 --> 00:07:23,241 dan mungkin, faktanya, mengeluarkan hewan dari es. 131 00:07:23,835 --> 00:07:26,482 Namun sekarang, di manapun kami mendengar, 132 00:07:26,506 --> 00:07:29,564 kami mendengar suara-suara dari paus sirip dan paus bungkuk 133 00:07:29,588 --> 00:07:31,057 dan paus pembunuh, 134 00:07:31,081 --> 00:07:33,312 semakin jauh ke utara, 135 00:07:33,336 --> 00:07:35,384 dan semakin sebentar di musim ini. 136 00:07:36,003 --> 00:07:37,415 Kami mendengar, pada intinya 137 00:07:37,439 --> 00:07:41,292 sebuah invasi kutub oleh species subartik. 138 00:07:41,874 --> 00:07:43,837 Dan kami tidak tahu apa artinya ini. 139 00:07:43,861 --> 00:07:48,658 Apakah ada kompetisi makanan antara hewan kutub dan subarktik? 140 00:07:48,965 --> 00:07:54,853 Mungkinkan species subarktik ini memberi penyakit atau parasit ke dalam kutub? 141 00:07:55,035 --> 00:07:57,812 Dan apa suara-suara baru yang mereka hasilkan 142 00:07:57,836 --> 00:08:00,226 ke dalam suara alam bawah laut? 143 00:08:00,980 --> 00:08:02,742 Dan ketiga: daratan. 144 00:08:03,188 --> 00:08:04,844 Dan mengenai daratan .. 145 00:08:04,868 --> 00:08:06,125 Saya maksud orang-orang. 146 00:08:06,714 --> 00:08:10,442 Peningkatan perairan terbuka berarti peningkatan aktivitas manusia di kutub. 147 00:08:11,254 --> 00:08:12,572 Musim panas kemarin ini, 148 00:08:12,596 --> 00:08:16,777 Sebuah kapal pesiar raksasa melalui rute barat laut -- 149 00:08:16,801 --> 00:08:20,264 rute yang dulunya dianggap mitos antara eropa dan pasifik. 150 00:08:21,386 --> 00:08:27,897 Penurunan es laut telah memudahkan manusia untuk menghuni kutub lebih sering. 151 00:08:28,167 --> 00:08:32,808 Itu memudahkan peningkatan eksplorasi dan ekstraksi minyak dan gas, 152 00:08:32,832 --> 00:08:35,462 berpotensi untuk pengiriman komersil, 153 00:08:35,486 --> 00:08:37,283 dan juga peningkatan pariwisata. 154 00:08:38,394 --> 00:08:43,469 Dan kami sekarang tahu bahwa keributan kapal menambah tingkat hormon stres paus 155 00:08:43,469 --> 00:08:45,785 dan dapat mengganggu kebiasaan makan. 156 00:08:46,051 --> 00:08:51,300 Pistol udara, yang menghasilkan suara "whoomps" frekuensi rendah yang keras 157 00:08:51,324 --> 00:08:53,898 setiap 10 sampai 20 detik, 158 00:08:53,922 --> 00:08:57,163 mengubah pola berenang dan vokal pada paus. 159 00:08:57,723 --> 00:09:02,661 Dan semua sumber-sumber kebisingan ini menurunkan tempat-tempat sunyi 160 00:09:02,685 --> 00:09:05,902 di mana mamalia laut kutub perlukan untuk berkomunikasi. 161 00:09:06,624 --> 00:09:11,488 Sekarang, mamalia laut artik telah biasa dengan tingkat keributan sangat tinggi 162 00:09:11,488 --> 00:09:13,173 pada waktu tertentu dalam setahun. 163 00:09:13,327 --> 00:09:17,347 Namun ini terutama dari hewan-hewan lain atau dari es laut, 164 00:09:17,347 --> 00:09:20,103 dan inilah suara-suara yang dengannya mereka berevolusi, 165 00:09:20,103 --> 00:09:23,437 dan inilah suara-suara yang vital untuk kelangsungan hidup mereka. 166 00:09:23,461 --> 00:09:26,656 Bunyi-bunyi baru ini keras dan asing. 167 00:09:27,161 --> 00:09:32,312 Mereka mungkin memengaruhi lingkungan dalam cara yang mungkin kita pahami, 168 00:09:32,336 --> 00:09:34,629 namun juga dalam cara yang kita tidak pahami. 169 00:09:36,998 --> 00:09:41,799 Ingatlah, bunyi adalah indra terpenting untuk hewan-hewan ini. 170 00:09:41,823 --> 00:09:46,398 Dan tidak hanya habitat fisik kutub yang berubah dengan cepat, 171 00:09:46,422 --> 00:09:48,638 namun juga habitas akustiknya, juga. 172 00:09:49,086 --> 00:09:52,803 Ini seperti kita mengambil hewan-hewan ini dari pedesaan yang sunyi 173 00:09:52,827 --> 00:09:56,083 dan menjatuhkan mereka ke dalam sebuah kota besar ditengah jam sibuk. 174 00:09:56,837 --> 00:09:58,991 Dan mereka tidak dapat melarikan diri. 175 00:09:59,685 --> 00:10:01,934 Jadi apa yang bisa kita lakukan sekarang? 176 00:10:03,019 --> 00:10:05,407 Kita tidak bisa mengurangi kecepatan angin 177 00:10:05,431 --> 00:10:08,611 atau mencegah hewan-hewan subartik dari bermigrasi ke utara, 178 00:10:08,635 --> 00:10:11,068 namun kita bisa bekerja dalam solusi lokal 179 00:10:11,092 --> 00:10:14,357 untuk menurunkan kebisingan bawah laut yang disebabkan manusia. 180 00:10:14,817 --> 00:10:17,974 Satu dari solusi-solusi ini adalah memperlambat kecepatan kapal 181 00:10:17,998 --> 00:10:19,788 yang melewati Arktik, 182 00:10:19,812 --> 00:10:23,650 karena jika kecepatan kapal turun berarti kapal akan lebih sedikit ribut. 183 00:10:23,934 --> 00:10:27,726 Kita bisa melarang akses jalan pada musim dan daerah 184 00:10:27,750 --> 00:10:32,041 yang penting untuk perkawinan atau makan atau bermigrasi. 185 00:10:32,497 --> 00:10:35,801 Kita bisa lebih cerdas tentang menurunkan kebisingan kapal 186 00:10:35,825 --> 00:10:39,137 dan mencari cara yang lebih baik untuk mengeksplorasi bawah laut. 187 00:10:39,727 --> 00:10:41,670 Dan berita baiknya adalah, 188 00:10:41,694 --> 00:10:44,686 ada orang-orang yang mengusahakan hal ini sekarang. 189 00:10:46,240 --> 00:10:47,741 Namun akhirnya, 190 00:10:47,765 --> 00:10:50,632 kita manusia harus melakukan pekerjaan sulitnya 191 00:10:50,656 --> 00:10:54,812 untuk mengembalikan atau setidaknya memperlambat 192 00:10:54,836 --> 00:10:57,308 perubahan atmosferik yang disebabkan manusia. 193 00:10:57,332 --> 00:11:01,791 Jadi, mari mengembalikan ide ini mengenai dunia alam bawah laut yang sunyi. 194 00:11:03,006 --> 00:11:04,501 Itu sangatlah mungkin 195 00:11:04,525 --> 00:11:07,862 bahwa banyak dari paus-paus berenang di kutub sekarang, 196 00:11:07,886 --> 00:11:11,421 terutama spesies berumur panjang seperti paus kepala busur 197 00:11:11,445 --> 00:11:15,202 yang suku Inuit bilang dapat hidup selama umur dua manusia -- 198 00:11:15,226 --> 00:11:18,987 ini mungkin bahwa paus-paus itu hidup pada tahun 1956. 199 00:11:19,011 --> 00:11:21,496 ketika Jacques Cousteau membuat filmnya. 200 00:11:21,877 --> 00:11:23,589 Jika diingat kembali, 201 00:11:23,613 --> 00:11:27,751 mengingat bahwa semua kebisingan yang kita ciptakan di lautan sekarang, 202 00:11:28,644 --> 00:11:32,274 mungkin dulu sungguhlah "Dunia yang Sunyi." 203 00:11:32,873 --> 00:11:34,137 Terima kasih. 204 00:11:34,161 --> 00:11:36,565 (Tepuk tangan)