WEBVTT 00:00:01.720 --> 00:00:03.713 Hai sayang, selamat datang di Lavendaire! 00:00:03.713 --> 00:00:06.558 Hari ini saya akan membagikan 10 kebiasaan sehat 00:00:06.558 --> 00:00:07.728 untuk diri kita yang lebih baik. 00:00:07.728 --> 00:00:08.903 Berikut ini tips-tips untuk 00:00:08.903 --> 00:00:09.903 membantu mengembangkan hidupmu, 00:00:09.903 --> 00:00:11.404 melalui kebiasaan kecil yang 00:00:11.404 --> 00:00:12.404 dilakukan setiap hari. 00:00:12.404 --> 00:00:13.797 Kamu adalah apa yang 00:00:13.797 --> 00:00:14.797 rutin kamu lakukan! 00:00:14.797 --> 00:00:17.521 Jadi, ayo sempatkan waktu untuk 00:00:17.521 --> 00:00:18.521 merenungkan kebiasaan harianmu. 00:00:18.521 --> 00:00:21.108 Apakah kebiasaanmu membantumu tumbuh 00:00:21.108 --> 00:00:22.108 menjadi orang yang kamu inginkan? 00:00:22.108 --> 00:00:25.586 Atau malah menjauhkanmu dari versi ideal dirimu? 00:00:26.350 --> 00:00:27.833 Sebelum kita mulai, 00:00:27.833 --> 00:00:29.043 jangan lupa subcribe ke channel ini, 00:00:29.043 --> 00:00:29.985 untuk lebih banyak lagi video tentang 00:00:29.985 --> 00:00:30.928 pengembangan diri 00:00:30.928 --> 00:00:31.928 dan desain gaya hidup. 00:00:31.928 --> 00:00:33.343 Di sini, kita bicara tentang cara 00:00:33.343 --> 00:00:34.343 merancang kehidupan yang kita idamkan, 00:00:34.343 --> 00:00:36.215 dan pelajaran serta inspirasi 00:00:36.215 --> 00:00:37.853 yang datang bersama prosesnya. 00:00:37.853 --> 00:00:40.112 Kebiasaan pertama yaitu memulai hari 00:00:40.112 --> 00:00:42.621 dengan tujuan dan pertanyaan pemandu. 00:00:42.621 --> 00:00:44.290 Tujuanmu adalah kompas, 00:00:44.290 --> 00:00:47.190 mengingatkan hal apa yang kamu ingin fokuskan. 00:00:47.190 --> 00:00:48.776 Berdasarkan tujuan, kamu bisa 00:00:48.776 --> 00:00:50.234 menciptakan pertanyaan pemandu harian 00:00:50.234 --> 00:00:53.502 yang bisa kamu tanyakan ke diri sendiri sebelum memulai hari. 00:00:53.502 --> 00:00:56.826 Contohnya, tujuanku tahun ini yaitu merawat diriku. 00:00:57.125 --> 00:00:59.872 Agar tidak bekerja berlebihan, atau terkena burnout. 00:01:00.339 --> 00:01:03.112 Jadi, untuk menyemangati diriku agar fokus pada tujuan itu, 00:01:03.287 --> 00:01:06.333 setiap pagi saya bertanya pada diri sendiri, 00:01:06.867 --> 00:01:09.481 "Bagaimana saya ingin dirawat hari ini?" 00:01:10.117 --> 00:01:11.795 Jawabannya mungkin berbeda tergantung 00:01:11.795 --> 00:01:13.487 dari apa yang saya butuhkan hari itu. 00:01:13.487 --> 00:01:17.273 Kadang saya merasa butuh yoga atau menulis jurnal. 00:01:17.754 --> 00:01:21.402 Kadang, saya mungkin mengambil hari libur dan mengurangi stres. 00:01:21.868 --> 00:01:24.814 Menanyakan hal ini setiap pagi 00:01:24.814 --> 00:01:27.414 membuat saya fokus pada tujuan saya, 00:01:27.414 --> 00:01:29.744 lalu merancang hari berdasarkan tujuan itu. 00:01:29.744 --> 00:01:32.534 Jadi, pertimbangkan dan beri komentar di bawah, 00:01:32.534 --> 00:01:35.372 Apa pertanyaan pemandu harianmu? 00:01:36.556 --> 00:01:39.832 Kebiasaan kedua yaitu meningkatkan hidrasi tubuh. 00:01:40.467 --> 00:01:43.555 Kita semua tahu pentingnya menjaga tingkat hidrasi 00:01:43.555 --> 00:01:44.845 dan minum cukup air. 00:01:44.845 --> 00:01:47.542 Ini harus diprioritaskan terlebih dahulu. 00:01:47.542 --> 00:01:49.392 Bila kamu belum punya kebiasaan minum cukup air, 00:01:49.392 --> 00:01:51.408 Silahkan menyesap air sekarang. 00:01:52.071 --> 00:01:53.237 Tidak apa-apa, saya tunggu. 00:01:53.483 --> 00:01:55.780 [ISTIRAHAT MINUM!] 00:01:55.934 --> 00:01:56.794 Sudah? Baik, 00:01:57.014 --> 00:01:59.074 berikutnya, tips tambahan dari saya 00:01:59.074 --> 00:02:01.024 yaitu meningkatkan hidrasi tubuh 00:02:01.024 --> 00:02:04.176 dengan menambah gizi ke dalam air minum 00:02:04.176 --> 00:02:06.506 melalui cara yang kamu nikmati. 00:02:06.506 --> 00:02:08.118 Ada banyak cara kreatif dan sehat 00:02:08.118 --> 00:02:09.118 untuk memenuhi kebutuhan cairan tubuh, 00:02:09.118 --> 00:02:11.266 namun kata kuncinya yaitu hal yang kamu nikmati. 00:02:11.617 --> 00:02:13.897 Contohnya, saya suka minum air hangat. 00:02:14.348 --> 00:02:17.177 Air hangat lebih mudah dicerna daripada air dingin. 00:02:17.627 --> 00:02:21.129 Saya suka menggunakan botol stainless steel agar air saya tetap hangat, 00:02:21.129 --> 00:02:23.265 dan saya membawa 2 botol ini setiap saat. 00:02:23.471 --> 00:02:27.085 Kamu juga bisa menambah lemon sebagai tambahan vitamin C, 00:02:27.351 --> 00:02:30.229 atau menambah sedikit madu dan jahe ke dalam air hangat. 00:02:30.630 --> 00:02:33.979 Saya juga menyimpan air kelapa dan jus sayuran di kulkas. 00:02:34.412 --> 00:02:37.675 Air kelapa sebagai tambahan elektroda, 00:02:37.675 --> 00:02:39.493 entah kenapa rasanya sangat menyegarkan. 00:02:39.574 --> 00:02:42.716 lalu jus sayuran, tentunya, mengandung banyak vitamin dan mineral. 00:02:43.052 --> 00:02:46.816 Kamu bisa membelinya dalam bentuk jus atau campuran bubuk sayuran. 00:02:47.154 --> 00:02:49.779 Coba ganti kopi dengan teh hijau, 00:02:49.779 --> 00:02:52.554 atau cobalah berbagai macam teh 00:02:52.554 --> 00:02:53.554 yang bermanfaat untuk kesehatan. 00:02:53.554 --> 00:02:56.622 Contoh lainnya, saya punya larutan yang berisi 00:02:56.622 --> 00:03:00.119 sebelas macam jamur seperti chaga, reishi, dan lion's mane. 00:03:00.119 --> 00:03:03.664 Jamur-jamur ini dikenal sebagai adaptogen yang bermanfaat untuk kesehatan. 00:03:04.182 --> 00:03:08.127 Saya cukup menuang beberapa tetes ke dalam air, mudah sekali. 00:03:08.394 --> 00:03:11.557 Intinya, daripada cuma minum air tawar setiap hari, 00:03:11.557 --> 00:03:12.557 seperti yang dulu sering saya lakukan, 00:03:12.557 --> 00:03:15.342 kamu bisa menambah nutrisi tambahan 00:03:15.342 --> 00:03:16.342 sambil memenuhi kebutuhan cairan tubuh. 00:03:16.342 --> 00:03:18.734 Minum air tawar saja tidak apa-apa, 00:03:18.734 --> 00:03:19.734 ini hanya beberapa tips tambahan 00:03:19.734 --> 00:03:22.806 agar kamu mendapat manfaat maksimal. 00:03:22.936 --> 00:03:24.242 Kebiasaan nomor tiga, 00:03:24.242 --> 00:03:26.392 olahraga dengan cara yang menyenangkan bagimu. 00:03:26.392 --> 00:03:29.355 Saya belajar bahwa olahraga itu harus mudah dan asyik 00:03:29.355 --> 00:03:31.555 agar bisa rutin dilakukan. 00:03:32.020 --> 00:03:34.221 Saya tidak punya motivasi untuk lari 00:03:34.221 --> 00:03:36.791 namun saya suka yoga dan menari. 00:03:36.791 --> 00:03:40.485 Belakangan ini saya suka senam tari dari siaran YouTube MadFit. 00:03:40.485 --> 00:03:43.281 Dia punya gabungan musik dan 00:03:43.281 --> 00:03:44.841 gerakan tari yang asyik dan mudah diikuti. 00:03:44.841 --> 00:03:47.555 Untuk mengurangi kesulitan saat olahraga, 00:03:47.555 --> 00:03:50.536 Saya membuat playlist video senam tari di Youtube. 00:03:50.542 --> 00:03:53.016 Jadi saat ingin olahraga, 00:03:53.016 --> 00:03:54.016 saya tinggal membuka playlist itu 00:03:54.016 --> 00:03:56.216 supaya tidak perlu buang-buang waktu 00:03:56.216 --> 00:03:57.396 mencari video untuk olahraga. 00:03:57.396 --> 00:03:58.381 Saya sarankan juga 00:03:58.381 --> 00:04:00.031 buatlah ruang khusus untuk olahraga 00:04:00.031 --> 00:04:03.671 dengan alat dan baju olahraga sudah disiapkan, 00:04:03.671 --> 00:04:05.751 supaya semua tinggal dipakai. 00:04:05.751 --> 00:04:07.502 Saya suka sensasi saat menari. 00:04:07.502 --> 00:04:10.117 Walaupun saya sedang malas dan tidak bergairah, 00:04:10.349 --> 00:04:13.847 kalau saya mampu mengikuti video tari sepuluh menit saja, 00:04:13.847 --> 00:04:16.474 akhirnya mood saya berubah, 00:04:16.474 --> 00:04:18.024 dan saya jadi ingin melakukan lebih banyak. 00:04:18.024 --> 00:04:19.901 Jadi carilah cara untuk olahraga 00:04:19.901 --> 00:04:22.973 yang asyik dan ingin kamu lakukan terus. 00:04:22.973 --> 00:04:25.848 Kebiasaan lainnya yang bisa dtambah yaitu 00:04:25.848 --> 00:04:27.728 menenangkan pikiran dan kenali diri sendiri 00:04:27.728 --> 00:04:29.814 Setiap hari ada banyak gangguan dan stimulan. 00:04:29.814 --> 00:04:32.454 Maka ada pentingnya kita menerapkan 00:04:32.454 --> 00:04:34.360 kebiasaan mengosongkan pikiran 00:04:34.426 --> 00:04:35.907 dan berhubungan dengan diri sendiri. 00:04:36.537 --> 00:04:38.543 Baik dengan cara jalan-jalan ke luar, 00:04:38.543 --> 00:04:39.915 meditasi, 00:04:39.915 --> 00:04:41.963 atau senam di malam hari. 00:04:42.220 --> 00:04:44.957 Carilah cara yang menyenangkan untuk melepaskan diri secara mental 00:04:44.957 --> 00:04:46.544 dari beban pikiran dan stres setiap hari. 00:04:46.614 --> 00:04:50.074 Jangan terus-terusan terhubung dengan kerjaan. 00:04:50.074 --> 00:04:51.979 Luangkan waktu untuk melepaskan diri 00:04:52.031 --> 00:04:54.091 dan menyegarkan mental. 00:04:54.091 --> 00:04:56.287 Bila kita lakukan ini secara rutin, 00:04:56.313 --> 00:04:57.603 kita akan mendapat pikiran yang jernih 00:04:57.603 --> 00:04:59.451 dan kondisi mental yang lebih baik 00:04:59.451 --> 00:05:02.414 Kebiasaan kelima yaitu cari makanan sehat 00:05:02.414 --> 00:05:03.836 yang rutin kamu makan dan kamu sukai. 00:05:04.093 --> 00:05:07.841 Kembangkan dirimu dari luar dan dalam 00:05:08.142 --> 00:05:10.538 dengan menjaga makan. 00:05:10.922 --> 00:05:13.953 Kita semua tahu makanan segar itu paling sehat. 00:05:14.047 --> 00:05:17.571 Makanan alami yang bisa ditemukan di alam 00:05:17.975 --> 00:05:19.667 lebih baik daripada makanan yang sudah diolah 00:05:19.697 --> 00:05:21.417 seperti makanan siap saji atau cemilan. 00:05:21.737 --> 00:05:24.457 Namun berkomitmen dengan diet sehat tidaklah mudah. 00:05:24.592 --> 00:05:27.456 Trik yang saya temukan agar terbiasa makan sehat 00:05:27.456 --> 00:05:30.587 yaitu dengan mencari makanan sehat yang kamu sukai, 00:05:30.587 --> 00:05:33.418 dan bisa kamu makan tanpa merasa jenuh. 00:05:34.099 --> 00:05:36.081 Bagi saya, makanan itu adalah fruit bowl. 00:05:36.081 --> 00:05:38.562 Saya selalu makan fruit bowl untuk sarapan 00:05:38.562 --> 00:05:41.060 untuk memastikan asupan buah harian saya terpenuhi. 00:05:41.426 --> 00:05:44.074 Saya suka makanan manis, jadi saya mencari variasi 00:05:44.357 --> 00:05:46.302 fruit bowl yang saya sangat suka. 00:05:46.302 --> 00:05:47.686 Saya bisa makan ini setiap hari. 00:05:47.686 --> 00:05:50.162 Pisang, apel, selai kacang dan granola. 00:05:50.162 --> 00:05:52.266 Enaknya, saya bisa mengganti buah 00:05:52.266 --> 00:05:54.495 tergantung musim atau saya sedang ingin apa. 00:05:54.495 --> 00:05:57.492 Hari ini ada pepaya, esoknya saya makan blueberries, 00:05:57.492 --> 00:05:59.541 nanas, kesemek, kiwi. 00:05:59.772 --> 00:06:00.913 Begitulah. 00:06:01.040 --> 00:06:02.938 Saya menemukan hidangan sehat yang saya sukai, 00:06:02.938 --> 00:06:05.951 dan bisa saya makan setiap hari tanpa merasa jenuh. 00:06:06.175 --> 00:06:07.585 Tips tambahan dari saya, 00:06:07.585 --> 00:06:10.249 simpanlah menu atau resep hidangan sehat. 00:06:10.249 --> 00:06:14.113 Karena saya tipe visual, saya suka menyimpannya di Notion, 00:06:14.113 --> 00:06:17.940 jadi saya bisa melihat inspirasi hidangan yang bisa saya buat. 00:06:18.289 --> 00:06:21.430 Saya juga mencatat bahan makanan yang ada di kulkas, 00:06:21.430 --> 00:06:24.717 supaya saya tahu harus masak apa sebelum bahannya basi. 00:06:24.984 --> 00:06:26.593 Kebiasaan sehat berikutnya yaitu 00:06:26.593 --> 00:06:28.063 luangkan lima menit setiap hari 00:06:28.063 --> 00:06:29.878 untuk menulis hal yang kamu syukuri. 00:06:30.146 --> 00:06:33.073 Semua orang bisa meluangkan 5 menit untuk ini. 00:06:33.299 --> 00:06:36.473 Jurnal rasa syukur adalah aktivitas yang sederhana namun hebat, 00:06:36.821 --> 00:06:39.197 karena rasa syukur dalam hidup akan mempengaruhi 00:06:39.197 --> 00:06:41.731 perasaanmu terhadap hal lainnya. 00:06:41.959 --> 00:06:45.713 Kamu akan merasa lebih bahagia, lebih beruntung dan makin makmur 00:06:45.713 --> 00:06:47.294 bila kamu fokus bersyukur. 00:06:47.645 --> 00:06:49.243 Energi mengalir ke mana perhatian pergi. 00:06:49.809 --> 00:06:53.372 jadi bawalah energimu ke area yang positif, jangan negatif. 00:06:54.138 --> 00:06:55.420 Kebiasaan harian nomor tujuh, 00:06:55.586 --> 00:06:58.651 utamakan tugas yang paling penting dahulu. 00:06:58.984 --> 00:07:01.842 Bila kamu ingin produktif, fokuskan menjadi 00:07:01.842 --> 00:07:04.114 lebih efektif, bukan cuma efisien . 00:07:04.313 --> 00:07:06.576 Menjadi efektif berarti kamu mengerjakan 00:07:06.576 --> 00:07:10.573 hal paling penting yang bisa kamu selesaikan. 00:07:10.874 --> 00:07:13.936 Menjadi efisien berarti hanya melakukan sesuatu lebih cepat 00:07:13.936 --> 00:07:15.349 atau dengan upaya lebih sedikit. 00:07:15.650 --> 00:07:19.398 Efisiensi tidak berguna jika kamu mengerjakan tugas yang salah. 00:07:19.729 --> 00:07:22.460 Jadi daripada mencoba menyelesaikan banyak tugas setiap hari 00:07:22.727 --> 00:07:26.489 lebih baik fokus menyelesaikan tugas paling penting hari itu. 00:07:26.704 --> 00:07:27.855 Setiap hari, tanyakan pada diri sendiri 00:07:27.855 --> 00:07:30.435 "Bila saya hanya menyelesaikan satu tugas hari ini, 00:07:30.435 --> 00:07:33.849 tugas mana yang akan membuat saya paling bangga dan puas?" 00:07:34.101 --> 00:07:35.864 Mungkin itu tugas yang paling sulit, 00:07:36.048 --> 00:07:38.748 tugas yang ingin kamu hindari dan tunda-tunda 00:07:38.748 --> 00:07:41.990 karena kamu enggan dan takut menghadapinya. 00:07:41.990 --> 00:07:44.447 Rasa takut itu justru tanda bagus 00:07:44.447 --> 00:07:46.607 bahwa artinya itu memang tugas yang harus kamu lakukan, 00:07:46.607 --> 00:07:48.598 karena tugas itu akan menantangmu dan 00:07:48.598 --> 00:07:50.468 berdampak besar dalam pengembangan dirimu. 00:07:50.468 --> 00:07:54.807 Kebiasaan berikutnya yaitu meluangkan 10 menit setiap hari untuk reset harian. 00:07:54.847 --> 00:07:57.500 Ini kebiasaan yang saya sendiri sedang usahakan 00:07:57.500 --> 00:07:58.640 karena saya sadar kalau 00:07:58.640 --> 00:08:01.619 saya sering menghiraukan bersih-bersih 00:08:01.619 --> 00:08:03.815 sampai menjadi terlalu banyak untuk diselesaikan, 00:08:03.815 --> 00:08:05.479 lalu saya menundanya lebih lama lagi. 00:08:05.479 --> 00:08:08.867 Sebelum tugas menumpuk, luangkan 10 menit setiap hari 00:08:08.867 --> 00:08:10.927 untuk mereset bagian yang membutuhkan. 00:08:11.161 --> 00:08:14.599 Bisa jadi merapikan meja, menyusun pakaian, 00:08:14.599 --> 00:08:16.173 bersih-bersih secara umum, 00:08:16.173 --> 00:08:19.965 atau merapikan data di desktop bila sudah berantakan. 00:08:20.187 --> 00:08:22.313 10 menit cukup bagi semua orang. 00:08:22.546 --> 00:08:24.853 Jadwalkan waktu dan buat menjadi rutinitas, 00:08:24.853 --> 00:08:26.890 misalnya sebelum atau setelah bekerja. 00:08:27.176 --> 00:08:30.703 Membangun rutinitas harian ini akan membentuk ruang yang ideal 00:08:30.703 --> 00:08:32.954 dan lingkungan yang lebih baik untukmu. 00:08:33.255 --> 00:08:35.336 Cobalah dan beritahu aku pendapatmu! 00:08:35.850 --> 00:08:37.374 Kebiasaan nomor sembilan, 00:08:37.374 --> 00:08:40.264 lakukan hal yang membuatmu bahagia setiap hari. 00:08:40.264 --> 00:08:41.800 Hidup harusnya tidak terasa seperti 00:08:41.800 --> 00:08:42.920 daftar cek yang tidak ada habisnya 00:08:42.920 --> 00:08:46.024 kamu tidak harus seperti robot yang hanya fokus 00:08:46.024 --> 00:08:47.473 menyelesaikan tugas terus-menerus. 00:08:47.807 --> 00:08:49.722 Hidup haruslah menyenangkan. 00:08:49.939 --> 00:08:51.920 Bila kamu merasa stres atau kelabakan, 00:08:52.152 --> 00:08:55.031 ingatlah hal yang memberimu kebahagiaan. 00:08:55.449 --> 00:08:57.547 Bagaimana caramu menemukan kebahagiaan dalam harimu? 00:08:58.029 --> 00:08:59.638 Bagaimana caranya agar kamu bisa melakukan 00:08:59.638 --> 00:09:01.018 hal yang kamu sukai lebih banyak ? 00:09:01.018 --> 00:09:03.025 Bisa dimulai dengan hal paling kecil. 00:09:03.338 --> 00:09:06.206 Bila kamu merasa bersalah mengikuti kegemaranmu, 00:09:06.588 --> 00:09:07.370 Mengapa? 00:09:07.853 --> 00:09:11.417 Renungkan lalu temukan hal yang menghalangi kebahagiaanmu. 00:09:11.833 --> 00:09:15.514 Apa kepercayaan atau ekspektasi yang menghambatmu? 00:09:16.428 --> 00:09:18.047 Kebiasaan terakhir yang saya bagikan hari ini 00:09:18.047 --> 00:09:20.535 yaitu refleksi diri di penghujung hari. 00:09:20.535 --> 00:09:23.561 Jika kamu tidak mau kehidupan yang terasa sama setiap hari. 00:09:23.561 --> 00:09:25.422 dan menjadi kabur dalam benakmu, 00:09:25.620 --> 00:09:29.199 Luangkan waktu untuk refleksi diri dan menghargai harimu. 00:09:29.690 --> 00:09:31.826 Baik dengan menulis di buku jurnal, atau secara digital. 00:09:31.996 --> 00:09:34.403 Kenanglah keberhasilanmu, bagaimana perasaanmu, 00:09:34.403 --> 00:09:36.424 atau tuliskan highlight dari harimu 00:09:36.424 --> 00:09:37.922 yang ingin kamu kenang. 00:09:38.095 --> 00:09:39.888 Saya memakai aplikasi "Day One" 00:09:39.888 --> 00:09:42.225 dan cuma butuh 10 atau 15 menit setiap malam. 00:09:42.740 --> 00:09:45.777 Saya suka mengambil satu foto yang mewakili hari saya, 00:09:45.777 --> 00:09:47.382 lalu saya simpan di "Day One." 00:09:47.382 --> 00:09:50.028 Dengan begitu saya bisa melihat bagaimana hari saya berlangsung 00:09:50.028 --> 00:09:51.976 dan apa yang saya lakukan hari itu. 00:09:52.450 --> 00:09:54.570 Kamu tidak menyadari seberapa jauh kamu berubah 00:09:54.570 --> 00:09:55.570 sampai kamu melihat kembali 00:09:55.570 --> 00:09:57.854 foto dan jurnal masa lalumu. 00:09:58.120 --> 00:09:59.776 Saya suka mengoleksi kenangan 00:09:59.776 --> 00:10:01.300 dan mengambil potret hidup saya, 00:10:01.300 --> 00:10:03.964 karena itu membantu saya lebih menghargai perjalanan saya. 00:10:05.237 --> 00:10:07.910 Hari ini saya membagikan 10 kebiasaan sehat untukmu 00:10:07.910 --> 00:10:08.910 namun saya juga ingin mengingatkan 00:10:08.910 --> 00:10:10.564 bahwa kamu tidak harus 00:10:10.564 --> 00:10:12.406 mempraktekkan semuanya sekaligus. 00:10:12.406 --> 00:10:14.686 Pilih satu yang paling cocok untukmu, 00:10:15.037 --> 00:10:17.102 lalu cobalah satu kebiasaan itu. 00:10:17.501 --> 00:10:19.771 Kebiasaan dibangun berangsur waktu 00:10:19.771 --> 00:10:23.311 dengan konsisten, komitmen, dan kesabaran. 00:10:23.311 --> 00:10:25.693 Mengubah 10 kebiasaan sekaligus tidaklah mudah, 00:10:25.693 --> 00:10:27.458 namun mengubah satu itu mudah. 00:10:27.979 --> 00:10:30.521 Saya kirimkan banyak cinta dan semangat untuk tahun kamu. 00:10:30.871 --> 00:10:32.254 Saya harap kamu bisa menjadi 00:10:32.254 --> 00:10:33.794 diri yang kamu inginkan tahun ini, 00:10:33.794 --> 00:10:36.050 melalui perubahan kecil dari hari ke hari. 00:10:36.581 --> 00:10:37.515 Kamu pasti bisa! 00:10:37.713 --> 00:10:38.814 Jika kamu suka video ini, 00:10:38.814 --> 00:10:40.131 tolong beri thumbs up 00:10:40.131 --> 00:10:41.329 untuk mendukung channel ini. 00:10:41.329 --> 00:10:42.758 Terima kasih telah menonton, 00:10:42.758 --> 00:10:44.634 sampai jumpa lagi di video berikutnya! 00:10:44.634 --> 00:10:45.464 Dah!