[Script Info] Title: [Events] Format: Layer, Start, End, Style, Name, MarginL, MarginR, MarginV, Effect, Text Dialogue: 0,0:00:00.00,0:00:03.00,Default,,0000,0000,0000,,50 tahun yang lalu, ketika saya mulai menjalajah samudra, Dialogue: 0,0:00:03.00,0:00:09.00,Default,,0000,0000,0000,,tak satupun -- tidak Jacques Perrin, tidak Jacques Cousteau, atau Rachel Carson -- Dialogue: 0,0:00:09.00,0:00:12.00,Default,,0000,0000,0000,,pernah membayangkan bahwa kita bisa melakukan apapun untuk merusak samudra Dialogue: 0,0:00:12.00,0:00:15.00,Default,,0000,0000,0000,,dengan yang apa kita masukkan atau apa yang kita ambil dari sana. Dialogue: 0,0:00:15.00,0:00:18.00,Default,,0000,0000,0000,,Rasanya, pada saat itu, seperti laut Eden, Dialogue: 0,0:00:18.00,0:00:24.00,Default,,0000,0000,0000,,tapi kini kita tahu, dan kini kita hadapi surga yang hilang. Dialogue: 0,0:00:24.00,0:00:27.00,Default,,0000,0000,0000,,Saya ingin berbagi dengan Anda Dialogue: 0,0:00:27.00,0:00:30.00,Default,,0000,0000,0000,,pandangan pribadi saya mengenai perubahan di laut, yang mempengaruhi kita semua, Dialogue: 0,0:00:30.00,0:00:34.00,Default,,0000,0000,0000,,dan untuk pertimbangkan mengapa 50 tahun lagi, kita akan kehilangan -- Dialogue: 0,0:00:34.00,0:00:37.00,Default,,0000,0000,0000,,sesungguhnya, kita akan mengambil, kita akan memakan -- Dialogue: 0,0:00:37.00,0:00:40.00,Default,,0000,0000,0000,,lebih dari 90% dari ikan-ikan besar di lautan; Dialogue: 0,0:00:40.00,0:00:44.00,Default,,0000,0000,0000,,mengapa Anda semestinya peduli bahwa hampir setengah dari terumbu karang telah musnah Dialogue: 0,0:00:44.00,0:00:50.00,Default,,0000,0000,0000,,mengapa oksigen secara misterius menipis di sebagian besar wilayah Pasifik Dialogue: 0,0:00:50.00,0:00:53.00,Default,,0000,0000,0000,,patut mengkhawatirkan bukan hanya makhluk-makhluk yang sekarat, Dialogue: 0,0:00:53.00,0:00:56.00,Default,,0000,0000,0000,,tapi mengkhawatirkan diri Anda sendiri. Dialogue: 0,0:00:56.00,0:00:58.00,Default,,0000,0000,0000,,Ini menyangkut Anda juga. Dialogue: 0,0:00:58.00,0:01:03.00,Default,,0000,0000,0000,,Saya dihantui pikiran yang Ray Anderson sebut "anak hari esok", Dialogue: 0,0:01:03.00,0:01:07.00,Default,,0000,0000,0000,,bertanya kenapa kita tidak melakukan sesuatu dalam kuasa kita Dialogue: 0,0:01:07.00,0:01:12.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk menyelamatkan ikan hiu, tuna sirip-biru, cumi-cumi, terumbu karang, dan samudra yang hidup Dialogue: 0,0:01:12.00,0:01:14.00,Default,,0000,0000,0000,,selagi masih ada waktu. Dialogue: 0,0:01:14.00,0:01:17.00,Default,,0000,0000,0000,,Nah, sekarang adalah saatnya. Dialogue: 0,0:01:17.00,0:01:20.00,Default,,0000,0000,0000,,Saya mengharapkan bantuan Anda Dialogue: 0,0:01:20.00,0:01:23.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk menyelidiki dan melindungi samudra yang liar Dialogue: 0,0:01:23.00,0:01:26.00,Default,,0000,0000,0000,,dengan cara-cara yang akan memulihkan kesehatan dan, Dialogue: 0,0:01:26.00,0:01:30.00,Default,,0000,0000,0000,,dengan demikian, menyelamatkan harapan bagi umat manusia. Dialogue: 0,0:01:30.00,0:01:33.00,Default,,0000,0000,0000,,Kesehatan bagi samudra berarti kesehatan bagi kita. Dialogue: 0,0:01:33.00,0:01:40.00,Default,,0000,0000,0000,,Dan saya berharap permintaan Jill Tarter untuk melibatkan penduduk bumi, termasuk lumba - lumba dan ikan paus Dialogue: 0,0:01:40.00,0:01:42.00,Default,,0000,0000,0000,,dan makhluk laut lainnya Dialogue: 0,0:01:42.00,0:01:45.00,Default,,0000,0000,0000,,dalam pencarian kehidupan cerdas di tempat lain di alam semesta. Dialogue: 0,0:01:45.00,0:01:48.00,Default,,0000,0000,0000,,Dan, Jill, saya harap suatu hari Dialogue: 0,0:01:48.00,0:01:55.00,Default,,0000,0000,0000,,kita akan menemukan bukti bahwa kehidupan cerdas ada di antara manusia di planet ini. Dialogue: 0,0:01:55.00,0:01:57.00,Default,,0000,0000,0000,,(Tertawa) Dialogue: 0,0:01:57.00,0:02:00.00,Default,,0000,0000,0000,,Apa saya mengatakan itu? Tampaknya iya. Dialogue: 0,0:02:02.00,0:02:05.00,Default,,0000,0000,0000,,Bagi saya, sebagai ilmuwan, Dialogue: 0,0:02:05.00,0:02:08.00,Default,,0000,0000,0000,,segalanya dimulai pada tahun 1953, Dialogue: 0,0:02:08.00,0:02:11.00,Default,,0000,0000,0000,,ketika saya pertama kalinya mencoba menyelam scuba. Dialogue: 0,0:02:11.00,0:02:14.00,Default,,0000,0000,0000,,Saat itu saya baru tahu bahwa ikan itu berenang Dialogue: 0,0:02:14.00,0:02:17.00,Default,,0000,0000,0000,,di sesuatu yang bukan berupa potongan lemon atau mentega. Dialogue: 0,0:02:17.00,0:02:20.00,Default,,0000,0000,0000,,Saya sebenarnya suka menyelam di malam hari; Dialogue: 0,0:02:20.00,0:02:23.00,Default,,0000,0000,0000,,Anda bisa melihat banyak ikan yang tidak kelihatan di siang hari. Dialogue: 0,0:02:23.00,0:02:27.00,Default,,0000,0000,0000,,Menyelam di siang maupun malam hari sungguh mudah bagi saya pada tahun 1970, Dialogue: 0,0:02:27.00,0:02:32.00,Default,,0000,0000,0000,,waktu saya memimpin suatu tim akuanot yang tinggal di dalam laut berminggu - minggu -- Dialogue: 0,0:02:32.00,0:02:39.00,Default,,0000,0000,0000,,saat yang sama ketika para astronot menapakkan jejak kaki mereka di bulan. Dialogue: 0,0:02:39.00,0:02:43.00,Default,,0000,0000,0000,,Pada tahun 1979 saya sempat menapakkan jejak kaki saya di dasar laut Dialogue: 0,0:02:43.00,0:02:46.00,Default,,0000,0000,0000,,dengan menggunakan kapal selam pribadi yang dinamakan Jim. Dialogue: 0,0:02:46.00,0:02:50.00,Default,,0000,0000,0000,,Menyelam enam mil lepas pantai pada kedalaman 1250 kaki. Dialogue: 0,0:02:50.00,0:02:53.00,Default,,0000,0000,0000,,Ini adalah salah satu pakaian renang favorit saya. Dialogue: 0,0:02:55.00,0:02:59.00,Default,,0000,0000,0000,,Sejak saat itu, saya sudah menaiki sekitar 30 jenis kapal selam Dialogue: 0,0:02:59.00,0:03:02.00,Default,,0000,0000,0000,,dan saya telah mendirikan 3 perusahaan dan yayasan nirlaba yang bernama "Deep Search" Dialogue: 0,0:03:02.00,0:03:05.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk merancang dan membangun sistem Dialogue: 0,0:03:05.00,0:03:07.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk mengakses bagian laut yang dalam. Dialogue: 0,0:03:07.00,0:03:10.00,Default,,0000,0000,0000,,Selama 5 tahun saya memimpin ekspedisi National Geographic, Dialogue: 0,0:03:10.00,0:03:13.00,Default,,0000,0000,0000,,ekspedisi-ekspedisi bertema "Sustainable Seas" Dialogue: 0,0:03:13.00,0:03:15.00,Default,,0000,0000,0000,,menggunakan kapal selam mungil semacam ini. Dialogue: 0,0:03:15.00,0:03:18.00,Default,,0000,0000,0000,,Kapal-kapal selam ini terlampau mudah dipandu bahkan seorang ilmuwan pun dapat melakukannya. Dialogue: 0,0:03:18.00,0:03:20.00,Default,,0000,0000,0000,,Dan saya bukti nyatanya. Dialogue: 0,0:03:20.00,0:03:22.00,Default,,0000,0000,0000,,Para astronot dan akuanot sama-sama Dialogue: 0,0:03:22.00,0:03:27.00,Default,,0000,0000,0000,,benar-benar menghargai pentingnya udara, makanan, air, suhu udara -- Dialogue: 0,0:03:27.00,0:03:31.00,Default,,0000,0000,0000,,semuanya yang dibutuhkan untuk tetap hidup di luar angkasa ataupun di dalam laut. Dialogue: 0,0:03:31.00,0:03:34.00,Default,,0000,0000,0000,,Saya pernah dengar angkasawan Joe Allen menjelaskan Dialogue: 0,0:03:34.00,0:03:37.00,Default,,0000,0000,0000,,bagaimana ia perlu mempelajari sebisa mungkin mengenai sistem penunjang kehidupannya Dialogue: 0,0:03:37.00,0:03:40.00,Default,,0000,0000,0000,,dan melakukan apapun yang ia bisa Dialogue: 0,0:03:40.00,0:03:43.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk memelihara sistem penunjang kehidupannya; Dialogue: 0,0:03:43.00,0:03:48.00,Default,,0000,0000,0000,,lalu dia menunjuk ini dan berkata, "Sistem penunjang kehidupan." Dialogue: 0,0:03:48.00,0:03:51.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita harus mempelajari sedapat mungkin mengenainya Dialogue: 0,0:03:51.00,0:03:54.00,Default,,0000,0000,0000,,dan melakukan apa saja untuk merawatnya. Dialogue: 0,0:03:54.00,0:03:58.00,Default,,0000,0000,0000,,Penyair Auden pernah berkata, "Ribuan telah hidup tanpa cinta; Dialogue: 0,0:03:58.00,0:04:01.00,Default,,0000,0000,0000,,tak satupun tanpa air." Dialogue: 0,0:04:01.00,0:04:04.00,Default,,0000,0000,0000,,97% dari air di Bumi ialah samudra. Dialogue: 0,0:04:04.00,0:04:07.00,Default,,0000,0000,0000,,Tak ada biru, tak ada hijau. Dialogue: 0,0:04:07.00,0:04:09.00,Default,,0000,0000,0000,,Jika Anda pikir samudra itu tidak penting, Dialogue: 0,0:04:09.00,0:04:12.00,Default,,0000,0000,0000,,bayangkan Bumi ini tanpanya. Dialogue: 0,0:04:12.00,0:04:14.00,Default,,0000,0000,0000,,Jadi terpikir Mars. Dialogue: 0,0:04:14.00,0:04:16.00,Default,,0000,0000,0000,,Tak ada samudra, tak ada sistem penunjang kehidupan. Dialogue: 0,0:04:16.00,0:04:19.00,Default,,0000,0000,0000,,Saya memberi ceramah belum lama ini di Bank Dunia Dialogue: 0,0:04:19.00,0:04:22.00,Default,,0000,0000,0000,,dan saya menunjukkan gambar Bumi yang menakjubkan Dialogue: 0,0:04:22.00,0:04:25.00,Default,,0000,0000,0000,,dan saya mengatakan, "Inilah Bank Dunia!" Dialogue: 0,0:04:25.00,0:04:29.00,Default,,0000,0000,0000,,Di situlah semua aset-aset dunia! Dialogue: 0,0:04:31.00,0:04:34.00,Default,,0000,0000,0000,,Dan kita selama ini sudah mengambil Dialogue: 0,0:04:34.00,0:04:37.00,Default,,0000,0000,0000,,lebih cepat daripada sistem alami dapat mengisi kembali. Dialogue: 0,0:04:37.00,0:04:40.00,Default,,0000,0000,0000,,Tim Worth mengatakan ekonomi ialah anak perusahaannya lingkungan. Dialogue: 0,0:04:40.00,0:04:42.00,Default,,0000,0000,0000,,Setiap tetes air yang Anda minum, Dialogue: 0,0:04:42.00,0:04:44.00,Default,,0000,0000,0000,,setiap nafas yang Anda hirup, Dialogue: 0,0:04:44.00,0:04:47.00,Default,,0000,0000,0000,,Anda terhubung dengan lautan. Dialogue: 0,0:04:47.00,0:04:49.00,Default,,0000,0000,0000,,Di mana pun Anda tinggal di Bumi, Dialogue: 0,0:04:49.00,0:04:52.00,Default,,0000,0000,0000,,Sebagian besar dari oksigen di atmosfir dihasilkan oleh laut. Dialogue: 0,0:04:52.00,0:04:55.00,Default,,0000,0000,0000,,Selang waktu lama, sebagian besar dari karbon organik di planet ini Dialogue: 0,0:04:55.00,0:04:58.00,Default,,0000,0000,0000,,telah diserap dan disimpan di sana, Dialogue: 0,0:04:58.00,0:05:00.00,Default,,0000,0000,0000,,kebanyakan oleh mikroba-mikroba. Dialogue: 0,0:05:00.00,0:05:02.00,Default,,0000,0000,0000,,Samudralah yang menentukan iklim dan cuaca, Dialogue: 0,0:05:02.00,0:05:04.00,Default,,0000,0000,0000,,menstabilkan suhu udara, membentuk kimia Bumi. Dialogue: 0,0:05:04.00,0:05:06.00,Default,,0000,0000,0000,,Air dari laut membentuk awan Dialogue: 0,0:05:06.00,0:05:09.00,Default,,0000,0000,0000,,yang kembali ke darat dan ke lautan Dialogue: 0,0:05:09.00,0:05:11.00,Default,,0000,0000,0000,,sebagai air hujan dan salju, Dialogue: 0,0:05:11.00,0:05:15.00,Default,,0000,0000,0000,,dan menjadi rumah untuk sekitar 97% dari kehidupan di dunia, Dialogue: 0,0:05:15.00,0:05:17.00,Default,,0000,0000,0000,,mungkin di alam semesta. Dialogue: 0,0:05:17.00,0:05:19.00,Default,,0000,0000,0000,,Tak ada air, takkan ada kehidupan; Dialogue: 0,0:05:19.00,0:05:21.00,Default,,0000,0000,0000,,tak ada biru, takkan ada hijau. Dialogue: 0,0:05:21.00,0:05:24.00,Default,,0000,0000,0000,,Tetapi di pikiran kita, sebagai manusia, Dialogue: 0,0:05:24.00,0:05:27.00,Default,,0000,0000,0000,,bahwa Bumi -- segalanya; lautan, langit -- Dialogue: 0,0:05:27.00,0:05:30.00,Default,,0000,0000,0000,,adalah begitu luas dan begitu tahan banting Dialogue: 0,0:05:30.00,0:05:32.00,Default,,0000,0000,0000,,tak peduli apa yang kita lakukan padanya. Dialogue: 0,0:05:32.00,0:05:35.00,Default,,0000,0000,0000,,Itu mungkin benar 10 ribu tahun yang lalu, Dialogue: 0,0:05:35.00,0:05:38.00,Default,,0000,0000,0000,,mungkin juga 1000 tahun yang lalu Dialogue: 0,0:05:38.00,0:05:40.00,Default,,0000,0000,0000,,tapi dalam 100 tahun terakhir, terutama 50 tahun terakhir Dialogue: 0,0:05:40.00,0:05:42.00,Default,,0000,0000,0000,,kita telah mengambil semua asetnya, Dialogue: 0,0:05:42.00,0:05:45.00,Default,,0000,0000,0000,,udaranya, airnya, dan margasatwanya Dialogue: 0,0:05:45.00,0:05:48.00,Default,,0000,0000,0000,,yang mendukung kehidupan kita. Dialogue: 0,0:05:48.00,0:05:51.00,Default,,0000,0000,0000,,Beberapa teknologi baru membantu kita memahami Dialogue: 0,0:05:51.00,0:05:54.00,Default,,0000,0000,0000,,watak alam; Dialogue: 0,0:05:54.00,0:05:56.00,Default,,0000,0000,0000,,watak mengenai apa yang sedang terjadi, Dialogue: 0,0:05:56.00,0:05:59.00,Default,,0000,0000,0000,,menunjukkan kita dampak kita terhadap Bumi. Dialogue: 0,0:05:59.00,0:06:02.00,Default,,0000,0000,0000,,Maksud saya, awalnya kita harus sadar bahwa kita mempunyai masalah. Dialogue: 0,0:06:02.00,0:06:05.00,Default,,0000,0000,0000,,Dan untungnya, dalam masa hidup kita, Dialogue: 0,0:06:05.00,0:06:08.00,Default,,0000,0000,0000,,kita telah mempelajari lebih banyak mengenai masalah - masalahnya dibanding masa sebelumnya. Dialogue: 0,0:06:08.00,0:06:11.00,Default,,0000,0000,0000,,Dan dengan pengertian timbullah rasa peduli. Dialogue: 0,0:06:11.00,0:06:13.00,Default,,0000,0000,0000,,Dan dengan rasa peduli, maka ada pengharapan Dialogue: 0,0:06:13.00,0:06:16.00,Default,,0000,0000,0000,,kalau kita masih dapat membentuk tempat abadi untuk kita semua Dialogue: 0,0:06:16.00,0:06:19.00,Default,,0000,0000,0000,,di dalam sistem alami yang menghidupi kita. Dialogue: 0,0:06:19.00,0:06:22.00,Default,,0000,0000,0000,,Tapi sebelumnya kita harus tahu. Dialogue: 0,0:06:22.00,0:06:25.00,Default,,0000,0000,0000,,Tiga tahun yang lalu, saya bertemu dengan John Hanke, Dialogue: 0,0:06:25.00,0:06:27.00,Default,,0000,0000,0000,,yang pada saat itu pemimpin tim Google Earth, Dialogue: 0,0:06:27.00,0:06:30.00,Default,,0000,0000,0000,,dan saya menjelaskan kepadanya begitu inginnya saya untuk dapat menaruh dunia ini di kedua tangan saya Dialogue: 0,0:06:30.00,0:06:32.00,Default,,0000,0000,0000,,dan pergi menjelajah secara tidak langsung. Dialogue: 0,0:06:32.00,0:06:35.00,Default,,0000,0000,0000,,Akan tetapi saya bertanya kepadanya: "Kapan engkau akan menyelesaikannya?" Dialogue: 0,0:06:35.00,0:06:38.00,Default,,0000,0000,0000,,Engkau telah berhasil sekali dengan daratan, tanah. Dialogue: 0,0:06:38.00,0:06:41.00,Default,,0000,0000,0000,,Bagaimana dari air?" Dialogue: 0,0:06:41.00,0:06:45.00,Default,,0000,0000,0000,,Semenjak itu, saya dengan gembira sekali dapat bekerja sama dengan orang-orang di Google, Dialogue: 0,0:06:45.00,0:06:48.00,Default,,0000,0000,0000,,bersama DOER Marine, bersama National Geographic, Dialogue: 0,0:06:48.00,0:06:53.00,Default,,0000,0000,0000,,bersama puluhan institusi dan ilmuwan terhebat di dunia, Dialogue: 0,0:06:53.00,0:06:56.00,Default,,0000,0000,0000,,yang dapat kami rekrut, Dialogue: 0,0:06:56.00,0:06:59.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk meletakkan lautan di Google Earth. Dialogue: 0,0:06:59.00,0:07:01.00,Default,,0000,0000,0000,,Dan mulai minggu ini, sejak Senin yang lalu, Dialogue: 0,0:07:01.00,0:07:04.00,Default,,0000,0000,0000,,Google Earth sekarang lengkap. Dialogue: 0,0:07:04.00,0:07:07.00,Default,,0000,0000,0000,,Anda coba pikir: Mulai dari sini di pusat konvensi ini, Dialogue: 0,0:07:07.00,0:07:09.00,Default,,0000,0000,0000,,kita bisa menemukan akuarium terdekat, Dialogue: 0,0:07:09.00,0:07:11.00,Default,,0000,0000,0000,,kita juga bisa melihat di mana kita sedang duduk, Dialogue: 0,0:07:11.00,0:07:14.00,Default,,0000,0000,0000,,lalu kita bisa meluncur melewati pesisir ke akuarium besar, yaitu samudra kita, Dialogue: 0,0:07:14.00,0:07:17.00,Default,,0000,0000,0000,,dan masuk ke empat taman lindung laut nasional di California Dialogue: 0,0:07:17.00,0:07:20.00,Default,,0000,0000,0000,,lalu ke jaringan baru dari cagar alam laut negara bagian Dialogue: 0,0:07:20.00,0:07:24.00,Default,,0000,0000,0000,,yang mulai melindungi dan memulihkan sebagian dari asetnya. Dialogue: 0,0:07:24.00,0:07:27.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita dapat melayang ke Hawaii Dialogue: 0,0:07:27.00,0:07:30.00,Default,,0000,0000,0000,,dan melihat kepulauan Hawaii yang sesungguhnya Dialogue: 0,0:07:30.00,0:07:33.00,Default,,0000,0000,0000,,bukan hanya bagian kecil yang menonjol dari permukaan air, Dialogue: 0,0:07:33.00,0:07:36.00,Default,,0000,0000,0000,,tapi juga yang di bawah Dialogue: 0,0:07:36.00,0:07:39.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk melihat -- tunggu sebentar, kita akan masuk kshhplash! -- Dialogue: 0,0:07:39.00,0:07:41.00,Default,,0000,0000,0000,,di sana, ha -- Dialogue: 0,0:07:42.00,0:07:45.00,Default,,0000,0000,0000,,di dalam samudra, memandang apa yang ikan paus pandang. Dialogue: 0,0:07:45.00,0:07:50.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita bisa menjelajah kepulauan Hawaii yang di sebelah satunya lagi. Dialogue: 0,0:07:50.00,0:07:54.00,Default,,0000,0000,0000,,Sebenarnya kita bisa berenang ke mana saja di Google Earth Dialogue: 0,0:07:54.00,0:07:58.00,Default,,0000,0000,0000,,seperti mengunjungi ikan paus humpback. Dialogue: 0,0:07:58.00,0:08:03.00,Default,,0000,0000,0000,,Inilah raksasa-raksasa jinak yang dengan sangat gembira sekali pernah saya temui secara langsung Dialogue: 0,0:08:03.00,0:08:06.00,Default,,0000,0000,0000,,berkali-kali di dalam laut. Dialogue: 0,0:08:06.00,0:08:09.00,Default,,0000,0000,0000,,Diamati oleh seekor ikan paus adalah suatu pengalaman yang tiada bandingnya. Dialogue: 0,0:08:09.00,0:08:13.00,Default,,0000,0000,0000,,Setelah itu kita dapat terbang ke daerah yang paling dalam: Dialogue: 0,0:08:13.00,0:08:16.00,Default,,0000,0000,0000,,tujuh mil dalamnya, di Parit Laut Mariana, Dialogue: 0,0:08:16.00,0:08:18.00,Default,,0000,0000,0000,,di mana hanya pernah didatangi dua orang. Dialogue: 0,0:08:18.00,0:08:21.00,Default,,0000,0000,0000,,Coba bayangkan. Cuma tujuh mil, Dialogue: 0,0:08:21.00,0:08:24.00,Default,,0000,0000,0000,,tapi hanya dua orang yang pernah ke sana, 49 tahun yang lalu. Dialogue: 0,0:08:24.00,0:08:27.00,Default,,0000,0000,0000,,Perjalanan satu arah itu mudah. Dialogue: 0,0:08:27.00,0:08:30.00,Default,,0000,0000,0000,,Untuk perjalanan kembali kita perlu kapal selam kawasan dalam yang baru. Dialogue: 0,0:08:30.00,0:08:33.00,Default,,0000,0000,0000,,Bagaimana kalau disediakan hadiah bagi penjelajahan lautan? Dialogue: 0,0:08:33.00,0:08:37.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita perlu melihat ke dalam parit-parit laut yang dalam, pegunungan di dalam laut, Dialogue: 0,0:08:37.00,0:08:40.00,Default,,0000,0000,0000,,dan memahami kehidupan di laut dalam. Dialogue: 0,0:08:40.00,0:08:43.00,Default,,0000,0000,0000,,Saat ini kita bisa pergi ke daerah Arktik. Dialogue: 0,0:08:43.00,0:08:47.00,Default,,0000,0000,0000,,Sepuluh tahun yang lalu saya berdiri di batu es di Kutub Utara. Dialogue: 0,0:08:47.00,0:08:52.00,Default,,0000,0000,0000,,Lautan Arktik tanpa es dapat terjadi pada abad ini. Dialogue: 0,0:08:52.00,0:08:56.00,Default,,0000,0000,0000,,Ini berita buruk bagi beruang kutub. Dialogue: 0,0:08:56.00,0:08:59.00,Default,,0000,0000,0000,,Dan berita buruk bagi kita juga. Dialogue: 0,0:08:59.00,0:09:02.00,Default,,0000,0000,0000,,Kelebihan karbon dioksida bukan hanya mengakibatkan pemanasan global, Dialogue: 0,0:09:02.00,0:09:05.00,Default,,0000,0000,0000,,tapi juga mengubah kimia di lautan, Dialogue: 0,0:09:05.00,0:09:08.00,Default,,0000,0000,0000,,membuat air laut menjadi lebih asam. Dialogue: 0,0:09:08.00,0:09:11.00,Default,,0000,0000,0000,,Bukan berita bagus bagi terumbu karang dan plankton penghasil oksigen. Dialogue: 0,0:09:11.00,0:09:14.00,Default,,0000,0000,0000,,Bukanlah juga berita bagus bagi kita. Dialogue: 0,0:09:14.00,0:09:17.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita membuang ratusan juta ton plastik Dialogue: 0,0:09:17.00,0:09:19.00,Default,,0000,0000,0000,,dan sampah-sampah lainnya ke dalam laut. Dialogue: 0,0:09:19.00,0:09:22.00,Default,,0000,0000,0000,,Jutaan ton jala-jala ikan yang terbuang, Dialogue: 0,0:09:22.00,0:09:25.00,Default,,0000,0000,0000,,perkakas yang terus membunuh. Dialogue: 0,0:09:25.00,0:09:29.00,Default,,0000,0000,0000,,Sepertinya kita sedang menyumbat lautan, sedang meracuni sistem peredaran bumi, Dialogue: 0,0:09:29.00,0:09:32.00,Default,,0000,0000,0000,,dan sedang mengambil ratusan juta ton margasatwa, Dialogue: 0,0:09:32.00,0:09:35.00,Default,,0000,0000,0000,,semuanya berdasarkan unit karbon. Dialogue: 0,0:09:37.00,0:09:42.00,Default,,0000,0000,0000,,Secara biadab, kita membunuh ikan hiu untuk semangkuk sup sirip ikan, Dialogue: 0,0:09:42.00,0:09:45.00,Default,,0000,0000,0000,,mengacaukan rantai makanan yang membentuk kimia yang berkenaan dengan planet ini Dialogue: 0,0:09:45.00,0:09:48.00,Default,,0000,0000,0000,,dan memacu siklus karbon, siklus nitrogen, Dialogue: 0,0:09:48.00,0:09:51.00,Default,,0000,0000,0000,,siklus oksigen, dan siklus air -- Dialogue: 0,0:09:51.00,0:09:54.00,Default,,0000,0000,0000,,sistem penunjang kehidupan kita semua. Dialogue: 0,0:09:54.00,0:09:58.00,Default,,0000,0000,0000,,Walaupun terancam musnah, kita masih membunuh tuna sirip-biru Dialogue: 0,0:09:58.00,0:10:01.00,Default,,0000,0000,0000,,yang lebih bernilai hidup-hidup daripada mati. Dialogue: 0,0:10:02.00,0:10:07.00,Default,,0000,0000,0000,,Semua contoh ini merupakan bagian dari sistem penunjang kehidupan kita. Dialogue: 0,0:10:07.00,0:10:13.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita membunuh dengan tali pancing panjang, dengan kail yg berumpan setiap beberapa kaki Dialogue: 0,0:10:13.00,0:10:15.00,Default,,0000,0000,0000,,yang panjangnya bisa sampai lebih dari 50 mil. Dialogue: 0,0:10:15.00,0:10:19.00,Default,,0000,0000,0000,,Kapal-kapal pemukat ikan mengeruk dasar laut Dialogue: 0,0:10:19.00,0:10:22.00,Default,,0000,0000,0000,,seperti buldoser, apapun yang masuk ke jalurnya pun terbawa. Dialogue: 0,0:10:22.00,0:10:25.00,Default,,0000,0000,0000,,Dengan Google Earth Anda bisa meyaksikan kapal-kapal pemukat ikan -- Dialogue: 0,0:10:25.00,0:10:29.00,Default,,0000,0000,0000,,di Cina, Laut Utara, Teluk Meksiko -- Dialogue: 0,0:10:29.00,0:10:33.00,Default,,0000,0000,0000,,menggoyahkan pondasi sistem penunjang kehidupan kita, Dialogue: 0,0:10:33.00,0:10:35.00,Default,,0000,0000,0000,,meninggalkan seperti jambul kematian di jalurnya. Dialogue: 0,0:10:35.00,0:10:38.00,Default,,0000,0000,0000,,Lain kali Anda menyantap sushi atau sashimi, Dialogue: 0,0:10:38.00,0:10:40.00,Default,,0000,0000,0000,,atau steak ikan todak, ataupun koktil udang, Dialogue: 0,0:10:40.00,0:10:43.00,Default,,0000,0000,0000,,daging dari lautan apapun yang sedang Anda nikmati -- Dialogue: 0,0:10:43.00,0:10:46.00,Default,,0000,0000,0000,,pikirkan ongkos sesungguhnya. Dialogue: 0,0:10:46.00,0:10:48.00,Default,,0000,0000,0000,,Setiap pon yang dijual di pasar, Dialogue: 0,0:10:48.00,0:10:52.00,Default,,0000,0000,0000,,lebih dari 10 pon, bahkan 100 pon, Dialogue: 0,0:10:52.00,0:10:56.00,Default,,0000,0000,0000,,kemungkinan dibuang karena hanya ikut tertangkap. Dialogue: 0,0:10:56.00,0:10:59.00,Default,,0000,0000,0000,,Inilah akibat dari ketidaktahuan Dialogue: 0,0:10:59.00,0:11:02.00,Default,,0000,0000,0000,,bahwa ada batas-batas yang dapat kita ambil dari lautan. Dialogue: 0,0:11:02.00,0:11:06.00,Default,,0000,0000,0000,,Bagan ini menunjukkan penurunan pada jumlah margasatwa laut Dialogue: 0,0:11:06.00,0:11:09.00,Default,,0000,0000,0000,,dari tahun 1900 hingga 2000. Dialogue: 0,0:11:09.00,0:11:12.00,Default,,0000,0000,0000,,Konsentrasi yang tertinggi berwarna merah. Dialogue: 0,0:11:12.00,0:11:14.00,Default,,0000,0000,0000,,Dalam masa hidup saya, bayangkan, Dialogue: 0,0:11:14.00,0:11:18.00,Default,,0000,0000,0000,,90% dari ikan-ikan yang besar sudah binasa. Dialogue: 0,0:11:18.00,0:11:20.00,Default,,0000,0000,0000,,Sebagian besar dari penyu, ikan hiu, ikan tuna, dan ikan paus Dialogue: 0,0:11:20.00,0:11:24.00,Default,,0000,0000,0000,,telah merosot angkanya. Dialogue: 0,0:11:24.00,0:11:26.00,Default,,0000,0000,0000,,Namun, ada berita baik. Dialogue: 0,0:11:26.00,0:11:28.00,Default,,0000,0000,0000,,10% dari ikan-ikan besar masih tersisa. Dialogue: 0,0:11:28.00,0:11:30.00,Default,,0000,0000,0000,,Masih ada beberapa ikan paus biru. Dialogue: 0,0:11:30.00,0:11:33.00,Default,,0000,0000,0000,,Masih ada beberapa jenis udang kecil di Antartika. Dialogue: 0,0:11:33.00,0:11:35.00,Default,,0000,0000,0000,,Masih ada sedikit tiram di Chesapeake Bay. Dialogue: 0,0:11:35.00,0:11:38.00,Default,,0000,0000,0000,,Setengah dari seluruh terumbu karang masih dalam kondisi yang baik, Dialogue: 0,0:11:38.00,0:11:41.00,Default,,0000,0000,0000,,seperti sabuk permata mengelilingi bagian tengah dari planet ini. Dialogue: 0,0:11:41.00,0:11:44.00,Default,,0000,0000,0000,,Masih ada waktu, meskipun tidak banyak, Dialogue: 0,0:11:44.00,0:11:46.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk memutar balik semuanya. Dialogue: 0,0:11:46.00,0:11:48.00,Default,,0000,0000,0000,,Tapi jika kita tidak bertindak, berarti dalam 50 tahun, Dialogue: 0,0:11:48.00,0:11:51.00,Default,,0000,0000,0000,,barangkali terumbu karang tidak akan ada lagi -- Dialogue: 0,0:11:51.00,0:11:55.00,Default,,0000,0000,0000,,dan tak akan ada perikanan komersial, karena ikan-ikan sudah habis. Dialogue: 0,0:11:55.00,0:11:59.00,Default,,0000,0000,0000,,Bayangkan lautan tanpa ikan-ikannya. Dialogue: 0,0:11:59.00,0:12:03.00,Default,,0000,0000,0000,,Bayangkan apa artinya itu terhadap sistem penunjang kehidupan kita. Dialogue: 0,0:12:03.00,0:12:06.00,Default,,0000,0000,0000,,Sistem-sistem alam di daratan pun akan mengalami kesulitan besar, Dialogue: 0,0:12:06.00,0:12:08.00,Default,,0000,0000,0000,,tetapi masalahnya sekarang lebih jelas, Dialogue: 0,0:12:08.00,0:12:14.00,Default,,0000,0000,0000,,dan berbagai tindakan sudah dilakukan untuk melindungi pohon-pohon, sumber air, dan margasatwa. Dialogue: 0,0:12:14.00,0:12:18.00,Default,,0000,0000,0000,,Pada tahun 1872 di Taman Nasional Yellowstone, Dialogue: 0,0:12:18.00,0:12:21.00,Default,,0000,0000,0000,,Amerika Serikat mulai menetapkan sebuah sistem yang terdiri dari taman lindung Dialogue: 0,0:12:21.00,0:12:26.00,Default,,0000,0000,0000,,yang dikatakan bahwa ini adalah ide terbaik yang pernah dipunyai Amerika. Dialogue: 0,0:12:26.00,0:12:30.00,Default,,0000,0000,0000,,Sekitar 12% dari daratan di seluruh dunia telah dilindungi: Dialogue: 0,0:12:30.00,0:12:34.00,Default,,0000,0000,0000,,menjaga keanekaragaman hayati, memberikan sebuah wadah karbon, Dialogue: 0,0:12:34.00,0:12:36.00,Default,,0000,0000,0000,,yang menghasilkan oksigen, melindungi sumber air. Dialogue: 0,0:12:36.00,0:12:41.00,Default,,0000,0000,0000,,Lalu di tahun 1972, negara ini mulai menetapkan juga yang sebanding di lautan, Dialogue: 0,0:12:41.00,0:12:43.00,Default,,0000,0000,0000,,National Marine Sanctuaries (Tempat Perlindungan Laut Nasional). Dialogue: 0,0:12:43.00,0:12:45.00,Default,,0000,0000,0000,,Itu juga ide yang sangat bagus. Dialogue: 0,0:12:45.00,0:12:47.00,Default,,0000,0000,0000,,Kabar baiknya Dialogue: 0,0:12:47.00,0:12:51.00,Default,,0000,0000,0000,,kini sudah ada lebih dari 4000 kawasan laut, di seluruh dunia, Dialogue: 0,0:12:51.00,0:12:53.00,Default,,0000,0000,0000,,yang memiliki semacam perlindungan. Dialogue: 0,0:12:53.00,0:12:55.00,Default,,0000,0000,0000,,Anda juga bisa temukan di Google Earth. Dialogue: 0,0:12:55.00,0:12:57.00,Default,,0000,0000,0000,,Kabar buruknya Dialogue: 0,0:12:57.00,0:12:59.00,Default,,0000,0000,0000,,yaitu Anda harus benar-benar melihat untuk mencari mereka. Dialogue: 0,0:12:59.00,0:13:01.00,Default,,0000,0000,0000,,Dalam tiga tahun terakhir, misalnya, Dialogue: 0,0:13:01.00,0:13:07.00,Default,,0000,0000,0000,,AS telah melindungi 340 ribu mil persegi dari lautan sebagai monumen nasional. Dialogue: 0,0:13:07.00,0:13:10.00,Default,,0000,0000,0000,,Meskipun demikian ini hanya menambah dari 0.6 dari 1% Dialogue: 0,0:13:10.00,0:13:15.00,Default,,0000,0000,0000,,sampai 0.8 dari 1% wilayah lautan lindung, secara global. Dialogue: 0,0:13:15.00,0:13:18.00,Default,,0000,0000,0000,,Daerah yang terlindungi bisa pulih, Dialogue: 0,0:13:18.00,0:13:20.00,Default,,0000,0000,0000,,tapi butuh waktu lama untuk memulihkan Dialogue: 0,0:13:20.00,0:13:24.00,Default,,0000,0000,0000,,ikan batu atau 'monkfish', ikan hiu atau ikan 'sea bass' yang berusia 50 tahun, Dialogue: 0,0:13:24.00,0:13:26.00,Default,,0000,0000,0000,,atau ikan oranye 'orange roughy' yang berusia 200 tahun. Dialogue: 0,0:13:26.00,0:13:29.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita tidak pernah makan sapi atau ayam yang usianya 200 tahun. Dialogue: 0,0:13:30.00,0:13:33.00,Default,,0000,0000,0000,,Daerah yang terlindung memberikan suatu harapan Dialogue: 0,0:13:33.00,0:13:36.00,Default,,0000,0000,0000,,bahwa makhluk-makhluk dalam mimpi Ed Wilson Dialogue: 0,0:13:36.00,0:13:40.00,Default,,0000,0000,0000,,mengenai suatu ensiklopedia kehidupan, atau sensus dari kehidupan laut, Dialogue: 0,0:13:40.00,0:13:44.00,Default,,0000,0000,0000,,akan hidup bukan hanya sekedar suatu daftar, Dialogue: 0,0:13:44.00,0:13:48.00,Default,,0000,0000,0000,,selembar foto, atau sebuah paragraf. Dialogue: 0,0:13:48.00,0:13:51.00,Default,,0000,0000,0000,,Bersama para ilmuwan di seluruh dunia, saya sedang memperhatikan yang 99% dari samudra. Dialogue: 0,0:13:51.00,0:13:55.00,Default,,0000,0000,0000,,yang masih bebas untuk perikanan, pertambangan, pengeboran, pembuangan, dan apa saja -- Dialogue: 0,0:13:55.00,0:13:57.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk mencari "bintik-bintik harapan" di laut, Dialogue: 0,0:13:57.00,0:14:01.00,Default,,0000,0000,0000,,dan mencoba mencari cara untuk menjamin masa depan mereka dan juga kita. Dialogue: 0,0:14:01.00,0:14:03.00,Default,,0000,0000,0000,,Sebagai contoh, di Arktik -- Dialogue: 0,0:14:03.00,0:14:06.00,Default,,0000,0000,0000,,kita punya satu kesempatan, saat ini, untuk meperbaikinya. Dialogue: 0,0:14:06.00,0:14:09.00,Default,,0000,0000,0000,,Atau di Antarktika, di mana benuanya dilindungi, Dialogue: 0,0:14:09.00,0:14:15.00,Default,,0000,0000,0000,,akan tetapi lautan di sekelilingnya diporoti dari udang kecil, ikan paus dan ikan lainnya. Dialogue: 0,0:14:15.00,0:14:20.00,Default,,0000,0000,0000,,Sebesar tiga juta mil persegi hutan yang mengambang di Laut Sargasso Dialogue: 0,0:14:20.00,0:14:23.00,Default,,0000,0000,0000,,dikumpulkan sebagai makanan sapi. Dialogue: 0,0:14:23.00,0:14:27.00,Default,,0000,0000,0000,,97% dari daratan di Kepulauan Galapagos telah terlindungi, Dialogue: 0,0:14:27.00,0:14:31.00,Default,,0000,0000,0000,,namun laut di sekitarnya sedang porak-poranda akibat perikanan. Dialogue: 0,0:14:31.00,0:14:33.00,Default,,0000,0000,0000,,Begitu juga di Argentina Dialogue: 0,0:14:33.00,0:14:36.00,Default,,0000,0000,0000,,tepatnya di laut dangkal Patagonia, yang kini sangat bermasalah. Dialogue: 0,0:14:36.00,0:14:41.00,Default,,0000,0000,0000,,Lautan luas yang dilalui ikan paus, ikan tuna, dan lumba-lumba Dialogue: 0,0:14:41.00,0:14:44.00,Default,,0000,0000,0000,,adalah ekosistem terbesar dan yang paling tidak terlindungi di Bumi, Dialogue: 0,0:14:44.00,0:14:47.00,Default,,0000,0000,0000,,dipenuhi makhluk-makhluk yang berkilauan, Dialogue: 0,0:14:47.00,0:14:50.00,Default,,0000,0000,0000,,yang hidup dalam kegelapan air yang dalamnya rata-rata 2 mil. Dialogue: 0,0:14:50.00,0:14:53.00,Default,,0000,0000,0000,,Mereka dapat menyala, berkilauan, dan bercahaya Dialogue: 0,0:14:53.00,0:14:56.00,Default,,0000,0000,0000,,menggunakan cahaya tubuhnya sendiri. Dialogue: 0,0:14:56.00,0:14:59.00,Default,,0000,0000,0000,,Masih ada beberapa kawasan di lautan yang masih murni seperti pada saat saya masih anak kecil. Dialogue: 0,0:14:59.00,0:15:03.00,Default,,0000,0000,0000,,10 tahun ke depan dapat menjadi masa yang terpenting, Dialogue: 0,0:15:03.00,0:15:07.00,Default,,0000,0000,0000,,dan 10 ribu tahun ke depan ialah kesempatan terbaik bagi spesies kita Dialogue: 0,0:15:07.00,0:15:13.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk melindungi apa yang tersisa di alam yang memberikan kita kehidupan. Dialogue: 0,0:15:13.00,0:15:16.00,Default,,0000,0000,0000,,Untuk beradaptasi dengan perubahan iklim, kita perlu kemajuan baru dalam menghasilkan tenaga listrik. Dialogue: 0,0:15:16.00,0:15:22.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita perlu cara baru, cara yang lebih baik, untuk mengatasi kemiskinan, peperangan, dan wabah penyakit. Dialogue: 0,0:15:22.00,0:15:26.00,Default,,0000,0000,0000,,Banyak hal yang kita perlukan untuk menjaga dan memelihara dunia ini sebagai tempat yang lebih baik Dialogue: 0,0:15:26.00,0:15:29.00,Default,,0000,0000,0000,,Namun, tak akan ada yang berarti Dialogue: 0,0:15:29.00,0:15:32.00,Default,,0000,0000,0000,,apabila kita gagal melindungi lautan kita. Dialogue: 0,0:15:32.00,0:15:36.00,Default,,0000,0000,0000,,Nasib kita dan nasib lautan kita adalah satu. Dialogue: 0,0:15:36.00,0:15:40.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita harus melakukan untuk lautan apa yang dilakukan Al Gore untuk langit di atas. Dialogue: 0,0:15:40.00,0:15:43.00,Default,,0000,0000,0000,,Suatu rancangan global untuk bertindak Dialogue: 0,0:15:43.00,0:15:45.00,Default,,0000,0000,0000,,dengan sebuah konservasi serikat dunia, The IUCN, Dialogue: 0,0:15:45.00,0:15:47.00,Default,,0000,0000,0000,,sedang berlangsung guna melindungi keanekaragaman hayati, Dialogue: 0,0:15:47.00,0:15:51.00,Default,,0000,0000,0000,,dan juga demi mengurangi dan memulihkan dampak dari perubahan iklim, Dialogue: 0,0:15:51.00,0:15:55.00,Default,,0000,0000,0000,,di tengah samudera dan juga kawasan pesisir, Dialogue: 0,0:15:55.00,0:15:59.00,Default,,0000,0000,0000,,di mana saja kita dapat menemukan kawasan yang kritis. Dialogue: 0,0:15:59.00,0:16:03.00,Default,,0000,0000,0000,,Teknologi baru diperlukan untuk memetakan, memotret dan menyelidiki Dialogue: 0,0:16:03.00,0:16:07.00,Default,,0000,0000,0000,,95% dari samudra yang masih belum kita kunjungi. Dialogue: 0,0:16:07.00,0:16:10.00,Default,,0000,0000,0000,,Tujuannya untuk melindungi keanekaragaman hayati, Dialogue: 0,0:16:10.00,0:16:12.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk menyediakan stabilitas dan ketahanan. Dialogue: 0,0:16:12.00,0:16:14.00,Default,,0000,0000,0000,,Kita butuh kapal selam yang mampu ke tempat yang dalam, Dialogue: 0,0:16:14.00,0:16:17.00,Default,,0000,0000,0000,,teknologi baru untuk menjelajah samudra. Dialogue: 0,0:16:17.00,0:16:20.00,Default,,0000,0000,0000,,Yang kita perlu, mungkin, sebuah ekspedisi -- Dialogue: 0,0:16:20.00,0:16:22.00,Default,,0000,0000,0000,,TED dalam laut -- Dialogue: 0,0:16:22.00,0:16:24.00,Default,,0000,0000,0000,,yang dapat membantu menunjukkan langkah-langkah berikutnya. Dialogue: 0,0:16:25.00,0:16:28.00,Default,,0000,0000,0000,,Maka dari itu, saya kira Anda semua ingin tahu permintaan saya. Dialogue: 0,0:16:29.00,0:16:34.00,Default,,0000,0000,0000,,Saya minta supaya Anda, dengan cara apapun -- Dialogue: 0,0:16:34.00,0:16:37.00,Default,,0000,0000,0000,,film, ekspedisi, jaringan internet, kapal selam baru Dialogue: 0,0:16:37.00,0:16:40.00,Default,,0000,0000,0000,,dan kampanye untuk memacu dukungan publik Dialogue: 0,0:16:40.00,0:16:43.00,Default,,0000,0000,0000,,agar terbentuk jaringan antara kawasan-kawasan laut terlindung secara global -- Dialogue: 0,0:16:43.00,0:16:47.00,Default,,0000,0000,0000,,bintik-bintik harapan laut yang besarnya mampu menjaga dan memulihkan samudra, Dialogue: 0,0:16:47.00,0:16:50.00,Default,,0000,0000,0000,,jantung berwarna biru di planet ini. Dialogue: 0,0:16:50.00,0:16:52.00,Default,,0000,0000,0000,,Seberapa banyak? Dialogue: 0,0:16:52.00,0:16:55.00,Default,,0000,0000,0000,,Ada yang bilang 10%, ada lagi mengatakan 30% Dialogue: 0,0:16:55.00,0:16:59.00,Default,,0000,0000,0000,,Anda sendiri yang putuskan: seberapa dari hati Anda, Anda ingin melindungi? Dialogue: 0,0:17:00.00,0:17:02.00,Default,,0000,0000,0000,,Apapun pilihannya, Dialogue: 0,0:17:02.00,0:17:05.00,Default,,0000,0000,0000,,tidak cukup kalau hanya kurang dari 1%. Dialogue: 0,0:17:06.00,0:17:08.00,Default,,0000,0000,0000,,Permintaan saya adalah permintaan yang besar, Dialogue: 0,0:17:08.00,0:17:12.00,Default,,0000,0000,0000,,tapi apabila kita sanggup menjadikannya kenyataan, ini sungguh dapat mengubah dunia, Dialogue: 0,0:17:12.00,0:17:15.00,Default,,0000,0000,0000,,dan bantu menjamin kelangsungan hidup Dialogue: 0,0:17:15.00,0:17:21.00,Default,,0000,0000,0000,,yang sesungguhnya -- ternyata -- merupakan spesies favorit saya; Dialogue: 0,0:17:21.00,0:17:23.00,Default,,0000,0000,0000,,yaitu kita semua manusia. Dialogue: 0,0:17:23.00,0:17:25.00,Default,,0000,0000,0000,,Untuk anak-anak di hari ini, Dialogue: 0,0:17:25.00,0:17:27.00,Default,,0000,0000,0000,,untuk anak-anak di hari esok: Dialogue: 0,0:17:27.00,0:17:31.00,Default,,0000,0000,0000,,sebab tak ada lagi lain kali, sekaranglah saatnya. Dialogue: 0,0:17:32.00,0:17:33.00,Default,,0000,0000,0000,,Terima kasih. Dialogue: 0,0:17:33.00,0:17:48.00,Default,,0000,0000,0000,,(Tepukan tangan)