[Script Info] Title: [Events] Format: Layer, Start, End, Style, Name, MarginL, MarginR, MarginV, Effect, Text Dialogue: 0,0:00:06.89,0:00:09.92,Default,,0000,0000,0000,,Ragnarok. Dongeng akhir zaman, Dialogue: 0,0:00:09.92,0:00:14.56,Default,,0000,0000,0000,,saat raksasa, monster, dan dewa Norwegia\Nbertarung demi masa depan. Dialogue: 0,0:00:14.56,0:00:19.88,Default,,0000,0000,0000,,Para dewa sudah di atas angin,\Nhingga ular raksasa Jörmungandr muncul. Dialogue: 0,0:00:19.88,0:00:23.85,Default,,0000,0000,0000,,Ia menelan Valhalla,\Nmeliukkan badannya di sepanjang daratan, Dialogue: 0,0:00:23.85,0:00:27.57,Default,,0000,0000,0000,,kemudian bergabung menjadi\Nsebuah tubuh yang berkelanjutan Dialogue: 0,0:00:27.57,0:00:29.84,Default,,0000,0000,0000,,sehingga tidak ada lagi kepala dan ekor. Dialogue: 0,0:00:29.84,0:00:32.36,Default,,0000,0000,0000,,Saat ia mulai mencerna Valhalla, Dialogue: 0,0:00:32.36,0:00:36.55,Default,,0000,0000,0000,,Odin yang kelelahan berkata\Nbahwa ia masih memiliki kekuatan Dialogue: 0,0:00:36.55,0:00:40.47,Default,,0000,0000,0000,,untuk menyerang mahkluknya\Ndengan satu sambaran petir terakhir. Dialogue: 0,0:00:40.47,0:00:44.24,Default,,0000,0000,0000,,Jika kamu memperkuat serangannya\Ndengan palu ajaibmu, Mjölnir, Dialogue: 0,0:00:44.24,0:00:47.46,Default,,0000,0000,0000,,seharusnya kamu bisa menghancurkan\Nsang ular raksasa. Dialogue: 0,0:00:47.46,0:00:50.86,Default,,0000,0000,0000,,Kamu akan berlari dengan kecepatan super\Nsepanjang tubuh ular itu. Dialogue: 0,0:00:50.86,0:00:54.25,Default,,0000,0000,0000,,Ketika kamu angkat palumu,\NOdin akan menyambarnya dengan petir Dialogue: 0,0:00:54.25,0:00:57.61,Default,,0000,0000,0000,,yang kemudian bisa membelah Jörmungandr. Dialogue: 0,0:00:57.61,0:01:00.57,Default,,0000,0000,0000,,Lalu, kamu harus terus berlari\Nsepanjang tubuh ular raksasa itu Dialogue: 0,0:01:00.57,0:01:03.19,Default,,0000,0000,0000,,sampai setiap bagiannya hancur. Dialogue: 0,0:01:03.19,0:01:06.02,Default,,0000,0000,0000,,Kamu tidak bisa melewati\Nbagian yang sama dua kali Dialogue: 0,0:01:06.02,0:01:09.88,Default,,0000,0000,0000,,karena bisa terjatuh ke dalam celah\Nyang telah kamu buat. Dialogue: 0,0:01:09.88,0:01:13.49,Default,,0000,0000,0000,,Tapi, kamu bisa melewati titik-titik\Ntempat makhluk itu Dialogue: 0,0:01:13.49,0:01:15.57,Default,,0000,0000,0000,,bersilangan dengan tubuhnya sendiri. Dialogue: 0,0:01:15.57,0:01:20.58,Default,,0000,0000,0000,,Jika kamu melewatkan satu bagian saja,\NJörmungandr bisa menyembuhkan dirinya. Dialogue: 0,0:01:20.58,0:01:25.67,Default,,0000,0000,0000,,Itu berarti, kekuatan terakhir Odin akan\Nterbuang sia-sia dan Valhalla akan runtuh. Dialogue: 0,0:01:25.67,0:01:29.38,Default,,0000,0000,0000,,Jalur mana yang bisa kamu ambil\Nuntuk menghancurkan sang ular? Dialogue: 0,0:01:29.38,0:01:31.25,Default,,0000,0000,0000,,[Jeda sekarang untuk menjawab sendiri!] Dialogue: 0,0:01:31.25,0:01:32.09,Default,,0000,0000,0000,,Jawaban dalam 3 Dialogue: 0,0:01:32.09,0:01:34.08,Default,,0000,0000,0000,,Jawaban dalam 2 Dialogue: 0,0:01:34.08,0:01:36.47,Default,,0000,0000,0000,,Jawaban dalam 1 Dialogue: 0,0:01:36.68,0:01:40.50,Default,,0000,0000,0000,,Cara termudah untuk menyelesaikannya,\Nyaitu dengan menyederhanakannya. Dialogue: 0,0:01:40.50,0:01:44.34,Default,,0000,0000,0000,,Dalam hal ini, kita bisa pusatkan\Nperhatian pada dua hal Dialogue: 0,0:01:44.34,0:01:46.47,Default,,0000,0000,0000,,yang berperan penting\Nuntuk lintasan kita: Dialogue: 0,0:01:46.47,0:01:50.14,Default,,0000,0000,0000,,titik temu dan bagian tubuh ular\Ndi antaranya. Dialogue: 0,0:01:50.14,0:01:55.59,Default,,0000,0000,0000,,Atau, jika mengacu pada teori grafik,\Nmereka disebut titik dan garis. Dialogue: 0,0:01:55.59,0:01:59.61,Default,,0000,0000,0000,,Garis merupakan bagian yang penting\Nkarena di sanalah kita akan berjalan. Dialogue: 0,0:01:59.61,0:02:02.96,Default,,0000,0000,0000,,Titik juga bagian yang penting\Nkarena ia menghubungkan garis, Dialogue: 0,0:02:02.96,0:02:07.56,Default,,0000,0000,0000,,dan juga tempat kita menentukan arah\Nselagi kita berlari di garis. Dialogue: 0,0:02:07.56,0:02:11.06,Default,,0000,0000,0000,,Penyederhanaan menjadi titik dan garis ini\Nmembawa kita Dialogue: 0,0:02:11.06,0:02:16.36,Default,,0000,0000,0000,,pada sebuah objek matematika terkenal\Nyang dikenal sebagai grafik Dialogue: 0,0:02:16.36,0:02:17.81,Default,,0000,0000,0000,,atau jaringan. Dialogue: 0,0:02:17.81,0:02:23.68,Default,,0000,0000,0000,,Kita hanya perlu mencari tahu cara\Nmenempuh jalur bernama Lintasan Euler ini Dialogue: 0,0:02:23.68,0:02:27.76,Default,,0000,0000,0000,,yang melewati setiap garis\Npersis satu kali. Dialogue: 0,0:02:27.76,0:02:32.89,Default,,0000,0000,0000,,Daripada melihatnya secara keseluruhan,\Nmari kita perhatikan satu titik. Dialogue: 0,0:02:32.89,0:02:37.58,Default,,0000,0000,0000,,Pada saat tertentu saat berlari,\Nkamu akan masuk dan keluar dari titik itu. Dialogue: 0,0:02:37.58,0:02:39.92,Default,,0000,0000,0000,,Artinya, kamu sudah melalui dua garis. Dialogue: 0,0:02:39.92,0:02:43.20,Default,,0000,0000,0000,,Jika nanti kembali masuk,\Ntentunya kamu akan keluar kembali, Dialogue: 0,0:02:43.20,0:02:46.26,Default,,0000,0000,0000,,yang artinya kamu sudah melalui\Nsepasang garis lainnya. Dialogue: 0,0:02:46.26,0:02:51.26,Default,,0000,0000,0000,,Ini berarti setiap titik yang kamu lewati\Nakan mempunyai dua pasang garis. Dialogue: 0,0:02:51.26,0:02:56.07,Default,,0000,0000,0000,,Satu garis di tiap pasangnya ialah\Njalan masuk; satu lagi ialah jalan keluar. Dialogue: 0,0:02:56.21,0:03:02.52,Default,,0000,0000,0000,,Itu berarti jumlah garis di setiap titik\Nharus bernilai genap. Dialogue: 0,0:03:02.52,0:03:06.45,Default,,0000,0000,0000,,Hanya ada dua pengecualian:\Ntitik awal dan titik akhirnya, Dialogue: 0,0:03:06.45,0:03:10.36,Default,,0000,0000,0000,,tempat kamu bisa masuk tanpa keluar,\Natau sebaliknya. Dialogue: 0,0:03:10.36,0:03:13.49,Default,,0000,0000,0000,,Jika kita perhatikan jaring\Nyang dibentuk oleh sang ular lagi, Dialogue: 0,0:03:13.49,0:03:16.79,Default,,0000,0000,0000,,dan menghitung berapa banyak garis\Nyang keluar dari setiap titiknya, Dialogue: 0,0:03:16.79,0:03:20.13,Default,,0000,0000,0000,,ada pola cocok yang terlihat. Dialogue: 0,0:03:20.22,0:03:25.39,Default,,0000,0000,0000,,Setiap titik mempunyai garis\Nberjumlah genap, kecuali dua titik. Dialogue: 0,0:03:25.39,0:03:30.60,Default,,0000,0000,0000,,Jadi, salah satunya pasti jalan mulainya,\Nsatu lagi jalan akhirnya. Dialogue: 0,0:03:30.60,0:03:35.24,Default,,0000,0000,0000,,Menariknya, setiap jaringan\Nyang mempunyai tepat 2 titik Dialogue: 0,0:03:35.24,0:03:40.29,Default,,0000,0000,0000,,dengan jumlah garis yang ganjil\Npasti mengandung Lintasan Euler. Dialogue: 0,0:03:40.29,0:03:44.72,Default,,0000,0000,0000,,Hal itu juga berlaku jika tidak terdapat\Ntitik dengan jumlah garis ganjil— Dialogue: 0,0:03:44.72,0:03:49.45,Default,,0000,0000,0000,,dalam hal itu, lintasannya dimulai\Ndan berakhir di titik yang sama. Dialogue: 0,0:03:49.45,0:03:52.83,Default,,0000,0000,0000,,Dengan mengetahui hal tersebut,\Nmari kita kembali ke grafik kita. Dialogue: 0,0:03:52.83,0:03:55.82,Default,,0000,0000,0000,,Kita bisa memulainya\Ndengan melintasi garis ini terlebih dulu. Dialogue: 0,0:03:55.82,0:04:00.10,Default,,0000,0000,0000,,Lalu, kita bisa zig-zag\Nke sana kemari sepanjang tubuh ular Dialogue: 0,0:04:00.10,0:04:01.85,Default,,0000,0000,0000,,sampai kita tiba di titik akhir. Dialogue: 0,0:04:01.85,0:04:05.40,Default,,0000,0000,0000,,Itu hanya satu solusi—\Nmenjadi sistematis sungguh membantu, Dialogue: 0,0:04:05.40,0:04:07.99,Default,,0000,0000,0000,,tapi kamu bisa melewati\Nlintasan lainnya Dialogue: 0,0:04:07.99,0:04:11.78,Default,,0000,0000,0000,,saat kamu sudah paham di mana\Nharus memulai dan mengakhiri lintasanmu. Dialogue: 0,0:04:11.78,0:04:14.47,Default,,0000,0000,0000,,Genggam palumu dengan tinggi\Ndi waktu yang tepat, Dialogue: 0,0:04:14.47,0:04:18.48,Default,,0000,0000,0000,,dan Odin akan menyambarkan petir\Nyang menyelamatkan dunia padamu. Dialogue: 0,0:04:18.48,0:04:21.23,Default,,0000,0000,0000,,Lalu, kamu berlari secepat mungkin. Dialogue: 0,0:04:21.23,0:04:22.84,Default,,0000,0000,0000,,Jika kamu bisa melakukan ini, Dialogue: 0,0:04:22.84,0:04:26.35,Default,,0000,0000,0000,,tak ada yang bisa menghentikan\Nkeperkasaan Dewa-Dewa Norwegia. Dialogue: 0,0:04:26.35,0:04:30.52,Default,,0000,0000,0000,,Dan jika ada sesuatu di luar sana\Nyang siap menyerangmu perlahan... Dialogue: 0,0:04:30.52,0:04:33.42,Default,,0000,0000,0000,,kita akan bahas itu lain hari.