Katakan sekali lagi.
(tertawa)
Non-bi-na-ry. (Tertawa)
Maaf. (Tertawa)
(Tertawa)
3, 2, 1? (Tertawa)
Ketika kita mendengar kata gender,
banyak hal yang masuk ke pikiran kita.
Kebanyakan dari kita menganggap--
Setiap orang diciptakan
laki-laki atau perempuan.
Dan kita diharapkan berperilaku sesuai
dengan jenis kelamin kita.
Tapi sebenarnya, itu tidak
berlaku semua orang.
Itu benar-benar mengabaikan betapa
luas dan indahnya dunia mereka
yang merupakan seorang penyintas
dari perubahan gender.
Dan itu yang akan menjadi
bahasan kita kali ini.
Menjadi penyintas, identitas kelamin,
dan apa artinya semua itu.
Selamat datang di trans 101.
♪ (hip-hop music) ♪
♪ (hip-hop music) ♪
Biasanya, kita menganggap jenis kelamin
sudah ditentukan sejak lahir.
Manusia biasanya di tentukan
lelaki atau perempuan saat lahir.
Tapi tubuh dan jenis kelamin
merupakan sesuatu yang berbeda.
Gender adalah sesuatu yang
berasal dari perasaan seseorang.
Dia bisa jadi lelaki, perempuan,
bukan keduanya, atau keduanya,
atau bukan bagian dari itu semua.
Hubungan seseorang dengan gendernya
juga dapat berubah sewaktu-waktu.
Gender yang menjadi bawaan lahir
kita biasanya dipengaruhi
oleh orang-orang di sekitar kita.
Mendengar kata-kata seperti,
"Lebih jantan" atau "Kau gadis baik"--
Terasa seperti kita diberitahu
kita harus menjadi seperti apa.
Kebanyakan orang nyaman dengan
gender yang telah ditentukan ke mereka.
Tapi bagi sebagian orang, label itu
tidak cocok dan terasa kurang tepat.
Itulah yang kita sebut--
TRANS-GENDER! (tertawa)
♪ (hip-hop music) ♪
Mungkin anda pernah mendengar kata
transgender atau bahkan pergantian kelamin.
Itu terjadi ketika jenis kelamin anda
tidak sepenuhnya cocok
dengan yang ditentukan dari lahir.
Banyak orang yang menjadi penyintas, singkatnya.
Itu berarti gender yang telah
ditentukan tadi terasa tak berguna.
Sebagian atau seluruhnya
terasanya kurang tepat
Itu mungkin seperti definisi
yang tak masuk akal,
dan itu karena hal ini
memang tak masuk akal.
Dan hal penting yang harus anda tahu?
bahwa tak hanya ada satu
cara untuk jadi penyintas.
Tapi ada beragam cara orang bisa
diklasifikasikan sebagai transgender.
Ini bukan tentang mengetahui siapa dia.
Tapi, lebih ke membuka diri terhadap
perbaedaan ketika anda bertemu mereka.
Dan harus diingat bahwa gender
dan seksual adalah dua hal yang berbeda.
Lesbian, bisexual, asexual, gay,
dan normal adalah beberapa contohnya.
Tapi kami juga melakukan itu semua.
Itu bukanlah alasan kami menjadi penyintas.
Saya pribadi merasa ada anggapan saya
berganti kelamin karena saya suka lelaki
dan ingin lebih mudah bergaul dengan mereka.
Sebenarnya, Saya adalah super gay lesbian.
(Tertawa)
♪ (hip-hop music) ♪
Saat membicarakan tentang identitas gender,
orang biasanya memikirkan dua gender.
Antar lelaki dan wanita.
Dan ketika anda menjadi penyintas, anda
mengganti dari satu gender ke gender satunya
Tapi sebenernya ada lagi selain itu.
Simpelnya, non-binary adalah
sebuah payung yang digunakan--
untuk menggambarkan gender yang
bukan termasuk lelaki atau perempuan.
Dan itu bisa juga untuk mereka yang merasa
gender mereka gabungan dari keduanya.
- Sering berubah.
- Atau sesuatu yang benar-benar berbeda.
Atau sama sekali tak dapat menentukan gender.
Orang lain mungkin menggunakan
hal yang lebih spesifik
untuk menggambarkan gender mereka,
sementara yang lain menggunakan non-binary.
Dan penyintas yang bukan non-binary--
Yang diidentifikasikan sebagai
laki-laki atau perempuan--
Mungkin menganggap diri
mereka sebagai binary.
♪ (hip-hop music) ♪
Ada juga kondisi dimana orang bukan
penyintas, itu adalah cisgender.
Cisgender bisa didefinisikan
sebagai, "bukan penyintas."
kadang juga mereka disebut cis.
Menjadi cisgender adalah
ketika merasa gender anda,
Cocok dengan apa yang
ditetapkan sejak anda lahir.
Dalam bahasa latin diartikan sebagai
"Di sisi yang sama,"
dan berlawanan dengan kata trans,
yang artinya "Di sisi sebaliknya."
Mungkin masih terasa baru
untuk terbiasa,
tapi ini membantu menghindari perbedaan
dari "penyintas" dan "normal".
dan sebaliknya, dengan
menggunakan istilah trans atau cis
hanyalah cara lain
untuk melakukannya
Jadi jika anda adalah cisgender,
Ini adalah kata yang baik untuk
ditambahkan dalam kamus anda.
♪ (hip-hop music) ♪