Return to Video

NatureNow: Greta Thunberg and George Monbiot make short film on the climate crisis

  • 0:02 - 0:04
    Ini bukan latihan.
  • 0:04 - 0:07
    Saya Greta Thunberg.
  • 0:07 - 0:11
    Kita hidup di awal kepunahan massal.
  • 0:11 - 0:14
    Iklim kita sedang rusak.
  • 0:14 - 0:18
    Anak-anak seperti saya mengorbankan
    pendidikannya untuk protes
  • 0:19 - 0:21
    Tapi kita masih bisa memperbaikinya.
  • 0:21 - 0:23
    Anda bisa memperbaikinya
  • 0:23 - 0:27
    Agar tetap hidup, kita perlu berhenti
    menggunakan bahan bakar fosil
  • 0:27 - 0:30
    Tapi ini saja tidak cukup
  • 0:30 - 0:33
    Banyak solusi yang disampaikan
  • 0:33 - 0:35
    Tapi bagaimana dengan solusi
    di depan mata kita?
  • 0:36 - 0:38
    Teman saya, George, akan menjelaskannya.
  • 0:38 - 0:43
    Ada mesin ajaib
    yang menyerap karbon dari udara
  • 0:43 - 0:44
    sangat murah
  • 0:44 - 0:46
    dan tumbuh sendiri
  • 0:47 - 0:48
    Namanya...
  • 0:48 - 0:49
    pohon
  • 0:49 - 0:54
    Pohon adalah contoh
    solusi iklim yang alami.
  • 0:54 - 0:57
    Bakau, rawa gambut,
    hutan, rawa-rawa, dasar laut,
  • 0:57 - 0:59
    rumput laut, rawa, terumbu karang.
  • 0:59 - 1:03
    Mereka menyerap karbon dari udara
    dan menyimpannya.
  • 1:03 - 1:08
    Alam adalah alat yang bisa kita pakai
    untuk memperbaiki iklim kita yang rusak
  • 1:09 - 1:12
    Solusi-solusi iklim alami ini
    bisa membuat perbedaan besar.
  • 1:12 - 1:14
    Sangat keren, bukan?
  • 1:14 - 1:18
    Hanya jika kita juga menjaga
    bahan bakar fosil tetap di dalam tanah.
  • 1:20 - 1:22
    Tapi gilanya...
  • 1:22 - 1:24
    sekarang kita abaikan.
  • 1:26 - 1:31
    Kita menghabiskan 1000 kali lipat
    untuk subsidi bahan bakar fosil global
  • 1:31 - 1:33
    dibandingkan solusi dari alam.
  • 1:33 - 1:35
    Solusi dari alam hanya dapat 2%
  • 1:35 - 1:39
    dari semua dana yang dipakai
    untuk mengatasi kerusakan iklim.
  • 1:39 - 1:41
    Ini uang Anda.
  • 1:41 - 1:43
    Dari pajak dan tabungan Anda.
  • 1:44 - 1:45
    Gilanya lagi
  • 1:45 - 1:47
    saat kita sangat butuh alam
  • 1:47 - 1:50
    kita justru semakin cepat merusaknya
  • 1:50 - 1:54
    Ada 200 spesies yang punah setiap harinya.
  • 1:54 - 1:57
    Banyak es kutub yang mencair.
  • 1:57 - 1:59
    Mayoritas hewan liar kita hilang.
  • 1:59 - 2:01
    Banyak tanah kita yang hilang.
  • 2:01 - 2:03
    Jadi apa yang harus kita lakukan?
  • 2:03 - 2:04
    Apa yang harus ANDA lakukan?
  • 2:04 - 2:05
    Jawabannya sederhana
  • 2:05 - 2:06
    Kita perlu
  • 2:06 - 2:07
    MELINDUNGI
  • 2:07 - 2:09
    MENGEMBALIKAN
  • 2:09 - 2:10
    dan MENDANAI.
  • 2:10 - 2:11
    MELINDUNGI
  • 2:11 - 2:13
    Hutan tropis ditebang
  • 2:13 - 2:16
    seluas 30 lapangan sepakbola tiap menitnya
  • 2:16 - 2:19
    Dimana Alam melakukan hal yang vital
  • 2:19 - 2:21
    kita harus melindunginya
  • 2:21 - 2:22
    MENGEMBALIKAN
  • 2:22 - 2:25
    Banyak bagian planet kita yang telah rusak
  • 2:25 - 2:27
    Tapi alam bisa diperbarui
  • 2:27 - 2:30
    dan kita bisa membantu ekosistem
    untuk kembali hidup.
  • 2:31 - 2:32
    MENDANAI
  • 2:33 - 2:36
    Kita perlu menghentikan pendanaan
    yang merusak alam
  • 2:36 - 2:39
    dan membiayai hal-hal yang membantu alam
  • 2:39 - 2:41
    Sesederhana itu saja.
  • 2:41 - 2:42
    MELINDUNGI
  • 2:42 - 2:43
    MENGEMBALIKAN
  • 2:43 - 2:44
    MENDANAI
  • 2:45 - 2:46
    Ini bisa terjadi di mana saja
  • 2:46 - 2:50
    Banyak orang yang mulai
    menggunakan solusi iklim alami.
  • 2:50 - 2:53
    Kita perlu melakukannya dalam skala besar.
  • 2:53 - 2:55
    Anda bisa jadi bagian dari ini
  • 2:55 - 2:58
    PILIH orang yang menjaga alam
  • 2:58 - 3:00
    BAGIKAN video ini
  • 3:00 - 3:01
    Bicarakan tentang ini
  • 3:01 - 3:04
    Di seluruh dunia ada gerakan-gerakan hebat
  • 3:04 - 3:05
    yang berjuang demi alam.
  • 3:05 - 3:07
    BERGABUNGLAH
  • 3:14 - 3:16
    Semuanya berkontribusi
  • 3:18 - 3:20
    Apa yang Anda lakukan juga berkontribusi.
  • 3:25 - 3:28
    FILM INI DIBUAT DARI REKAMAN DAUR ULANG
    TANPA PENERBANGAN DAN KARBON
    TERIMALAH DAN GUNAKAN KEMBALI
Title:
NatureNow: Greta Thunberg and George Monbiot make short film on the climate crisis
Description:

more » « less
Video Language:
English
Team:
Amplifying Voices
Project:
Environment and Climate Change
Duration:
03:41

Indonesian subtitles

Revisions Compare revisions